Now showing items 26-45 of 49

    • Kaitan Antara Kejadian Preeklampsia dan Anemia Ibu dengan Kejadian Bayi Berat Lahir Rendah di Klaten 

      Risanti, Erika Diana; Kusumastuti, Dian Ayu Suci Dwi (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Bayi Berat lahir Rendah (BBLR) merupakan salah satu penyebab kematian neonatal yang tersering selain asfiksia dan infeksi. Faktor penyebab BBLR berasal dari janin dan dari ibu. Preeklampsia dan anemia merupakan faktor ibu ...
    • Kaitan antara Kejadian Preeklampsia dan Anemia pada Ibu dengan Kejadian Bayi Berat Lahir Rendah di Klaten 

      Risanti, Erika Diana; Kusumastuti, Dian Ayu Dwi (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Bayi Berat lahir Rendah (BBLR) merupakan salah satu penyebab kematian neonatal yang tersering selain asfiksia dan infeksi.Faktor penyebab BBLR berasal dari janin dan dari ibu.Preeklampsia dan anemia merupakan faktor ibu ...
    • Kata Pengantar & Daftar Isi 

      Unknown author (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
    • Pemberian Core Stability Exercise dengan Plyometric Exercise terhadap Peningkatan Kelincahan pada Pemain Basket di SMAN 113 Jakarta Timur 

      Novrianti, Rizki; Hidayati, Nitaya Putri Nur; Handayani, Rika Putri (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Kelincahan sangat dibutuhkan ketika berolahraga, terutama pada pemain basket karena kelincahannya sangat dituntut untuk menahan serangan lawan. Kelincahan adalah kemampuan tubuh untuk merubah arah dengan cepat pada waktu ...
    • Pemberian Core Stability Exercise dengan Plyometric Exercise terhadap Peningkatan Kelincahan pada Pemain Basket di SMAN 113 Jakarta Timur 

      Novrianti, Rizki; Hidayati, Nitaya Putri Nur; Handayani, Rika Putri (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Kelincahan sangat dibutuhkan ketika berolahraga, terutama pada pemain basket karena kelincahannya sangat dituntut untuk menahan serangan lawan. Kelincahan adalah kemampuan tubuh untuk merubah arah dengan cepat pada waktu ...
    • Pengaruh Kualitas, Kuantitas Tidur, dan Kebiasaan Merokok terhadap Tingkat Keparahan Akne Vulgaris 

      Oktarina, Rury; Sari, Maya Arum; Prakoeswa, Flora Ramona Sigit (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Latar Belakang : Kualitas tidur yang buruk menyebabkan penurunan hormon melatonin sehingga meningkatkan hormon androgen yang dapat meningktakan produksi kelenjar sebasea. Kuantitas tidur yang kurang akan mengalami peningkatan ...
    • Pengaruh Kualitas, Kuantitas Tidur,dan Kebiasaan Merokok terhadap Tingkat Keparahan Akne Vulgaris 

      Oktarina, Rury; Sari, Maya Arum; Prakoeswa, Flora Ramona Sigit (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Kualitas tidur yang buruk menyebabkan penurunan hormon melatonin sehingga meningkatkan hormon androgen yang dapat meningktakan produksi kelenjar sebasea. Kuantitas tidur yang kurang akan mengalami peningkatan faktor-faktor ...
    • Pengaruh Pemberian Core Stability Exercise dengan Plyometric Exercise terhadap Peningkatan Kelincahan pada Pemain Basket di SMAN 113 Jakarta Timur 

      Novrianti, Rizki; Hidayati, Nitaya Putri Nur (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Semua orang ingin hidup sehat dengan tubuh yang proporsional dan bugar , terutama di kalangan dewasa muda yang masih memasuki masa pertumbuhan. Olahraga adalah salah satu pilihan untuk memiliki hidup yang sehat dengan tubuh ...
    • Pengaruh Pemberian Stimulasi Motorik Kasar terhadap Kemampuan Berjalan pada Bayi Usia 36-39 minggu 

      Wulandari, Tri Wahyu (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Berjalan adalah suatu tahapan perkembangan bayi dengan gerakan menyilang (misalnya pada saat kaki kanan melangkah kemudian tangan kiri bergerak, begitupun sebaliknya). Bayi mulai belajar berjalan di atas usia 36-39 minggu. ...
    • Pengaruh Pemberian Stimulasi Motorik Kasar terhadap Kemampuan Berjalan pada Bayi Usia 36-39 Minggu 

      Wulandari, Tri Wahyu (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Latar Belakang: Berjalan adalah suatu tahapan perkembangan bayi dengan gerakan menyilang (misalnya pada saat kaki kanan melangkah kemudian tangan kiri bergerak, begitupun sebaliknya). Bayi mulai belajar berjalan di atas ...
    • Penggunaan Sel Punca untuk Mencegah Gagal Ginjal pada Pasien dengan Nefropati Diabetik: Laporan Kasus dan Tinjauan Pustaka 

      Andayani, Bertvi Mayda Putri (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Diabetes mellitus adalah salah satu penyakit kronis dimana kerusakan vaskular terjadi paling banyak seperti retinopati diabetes,nefropati diabetik, dan kejadian kardiovaskular yang merupakan komplikasi makro dan mikrovaskuler ...
    • Penggunaan Sel Punca untuk Mencegah Gagal Ginjal pada Pasien dengan Nefropati Diabetik: Laporan Kasus dan Tinjauan Pustaka 

      Andayani, Bertvi Mayda Putri (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Diabetes mellitus adalah salah satu penyakit kronis dimana kerusakan vaskular terjadi paling banyak seperti retinopati diabetes,nefropati diabetik, dan kejadian kardiovaskular yang merupakan komplikasi makro dan mikrovaskuler ...
    • Perbedaan Pengaruh Static Stretching dan Dynamic Stretching terhadap Peningkatan Fleksibilitas pada Otot Hamstring 

      Hidayati, Nitaya Putri Nur; Novrianti, Rizki (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Kondisi fisik yang optimal sangat dibutuhkan oleh semua orang, salah satunya yaitu suatu adanya fleksibilitas otot untuk melakukan suatu pergerakan dan pencegahan terhadap cedera, sehingga diperlukan suatu stretching untuk ...
    • Perbedaan Pengaruh Static Stretching dan Dynamic Stretching terhadap Peningkatan Fleksibilitas pada Otot Hamstring 

      Hidayati, Nitaya Putri Nur; Novrianti, Rizki (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Tujuan : (1) mengetahui pengaruh static stretching dalam peningkatan fleksibilitas hamstring, (2) mengetahui pengaruh dynamic stretching dalam peningkatan fleksibilitas hamstring, (3) mengetahui perbedaan pengaruh antara ...
    • Plasma Cell Disorders dengan Sindrom Hiperviskositas 

      Taroeno, Suryo Aribowo; Karuniawati, Dita (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Plasma Cell Disorders adalah kelompok penyakit yang termasuk dalam garis sel B. Monoclonal gammopathy undetermined significance (MGUS), multiple myeloma (MM), Waldenstrom’s macroglobulinemia (WM), primary amyloidosis, dan ...
    • Plasma Cell Disorders dengan Sindrom Hiperviskositas 

      Karuniawati, Dita; Taroeno, Suryo Aribowo (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Plasma Cell Disorders adalah sekelompok penyakit yang diakibatkan oleh derivat sel limfosit B. Monoclonal gammopathy undetermined significance (MGUS), multiple myeloma (MM), Waldenstrom’s macroglobulinemia (WM), primary ...
    • Pre-Eklampsia Berat pada Multigravida Preterm dengan Obesitas Derajat I dan Insufisiensi Renal 

      Wardana, Mahatma Chakra; Valentina, Jesslyn; Pratama, Henry Aldezzia (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Pre-eklampsia adalah penyebab kematian fetomaternal tertinggi kedua di Indonesia dengan insidensi 7-10%. Pre-eklampsia adalah gangguan dari malfungsi endotel vaskular dan vasospasme yang terjadi pada usia kehamilan diatas ...
    • Pre-Eklampsia Berat pada Multigravida Preterm dengan Obesitas derajat I dan Insufisiensi Renal 

      Wardana, Mahatma Chakra; Valentina, Jesslyn; Pratama, Henry Aldezzia (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Pre eklampsia adalah penyebab kematian fetomaternal tertinggi kedua di Indonesia dengan insidensi 7-10%. Pre eklampsia adalah gangguan dari malfungsi endotel vaskular dan vasospasme yang terjadi pada usia kehamilan diatas ...
    • Systemic Lupus Erythematosus dan Edema Ekstremitas pada Wanita 50 tahun dengan Profil Antinuclear-Antibody Negatif 

      Pamungkas, Ardian Hendra Rezi; Suryaningsih, Retno (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Systemic lupus erythematosus (SLE) adalah penyakit autoimun dengan 90 persen penderitanya wanita.Penyakit ini dapat menyerang berbagai organ seperti persendian, kulit, saraf, jantung dan ginjal.Diagnosis ditegakkan dengan ...
    • Systemic Lupus Erythematosus dan Oedema Ekstremitas pada Wanita 50 Tahun dengan Tes Antinuclear-Antibody Negatif 

      Pamungkas, Ardian Hendra Rezi; Suryaningsih, Retno (Proceedings of Continuing Medical Education, Workshop and Symposium Maternity: Medical Update Emergency Obstetry and Gynecology in the Primary Care, 2019)
      Systemic lupus erythematosus (SLE) adalah penyakit autoimun yang dapat menyerang berbagai organ dalam tubuh. Diagnosisnya ditegakkan dengan terpenuhinya minimal empat dari sebelas kriteria American College of Rheumatology ...