• Login
    View Item 
    •   Home
    • Proceedings
    • Prosiding The National Conference on Management and Business (NCMAB)
    • Seminar Nasional dan Call for Papers SANCALL 2013
    • View Item
    •   Home
    • Proceedings
    • Prosiding The National Conference on Management and Business (NCMAB)
    • Seminar Nasional dan Call for Papers SANCALL 2013
    • View Item
    JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

    Pengaruh Produk Inti, Produk Aktual dan Produk Tambahan pada Kepuasan Pelanggan

    Thumbnail
    View/Open
    Full Text (165.4Kb)
    Date
    2013-03-23
    Author
    Kuswati , Rini
    Adiwibowo, Bangkit
    Metadata
    Show full item record
    Abstract
    enelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk dengan dimensi core product, actual product dan augmented product terhadap kepuasan pelanggan. Hasil penelitian ini bermanfaat bagi pengambilan kebijakan perusahaan terkait strategi pemasaran untuk meningkatkan kepuasan pelanggan, sehingga tercapai apa yang menjadi tujuan perusahaan. Uji hipotesis dalam studi ini menggunakan regresi majemukm dengan uji t dan uji F serta koefisien deterninasi untuk melihat goodness of fit model penelitian. Sample yang diambil sebanyak 100 responden warga sragen pengguna telepon seluler merk Nokia. Teknik pengambilan sampel dengan metode purposive sampling dan convenien sampling. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa, core product t-table; (5.442> 1.985) with probability 0.000 <0.05, actual product t-table (2.283> 1.985) with probability 0.025 <0.05 dan augmented produk t-table (2.413> 1.985) with probability 0.018 <0.05; secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan telepon seluler merk Nokia. Hasil uji F 46.413 > 2.68 menunjukkan bahwa secara simultan ketiga dimensi kualitas produk tersebut perbengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Nilai R square 0,592 menunjukkan bahwa variasi ketiga dimensi kualitas produk mempengaruhi kepuasan pelanggan sebesar 59,2%, selebihnya 40,8% dipengaruhi oleh variabel lain diluar model penelitian.
    URI
    http://hdl.handle.net/11617/3812
    Collections
    • Seminar Nasional dan Call for Papers SANCALL 2013

    Related items

    Showing items related by title, author, creator and subject.

    • PENGARUH ATRIBUT PRODUK DAN MINAT KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN (Studi Kasus pada Produk AJB Bumiputera 1912) 

      Fauzan, M. Noor; Gunarsih, Tri (2004-06)
      This research investigates the effect of product attributes and customer interest to customer loyalties of Bumiputera 1912 life insurance (AJB Bumiputera 1912). The product attributes consist of core benefit, basic ...
    • ANALISIS ELEMEN BRAND EQUITY PRODUK MEREK “DAGADU DJOKDJA” UNTUK MENENTUKAN KEKUATAN DAN KELEMAHAN MEREK DAGANG PRODUK DI SURAKARTA 

      Sujadi, H.; Nasir, M.; Chuzaimah (LPPM UMS, 2009-10)
      This research aim to to measure strong how brand equity had by kaos oblong product (tshirt) which is pursuant to at some eiuity brand element covering awarness brand research, assosiation brand research, quality percieved ...
    • Model Sistem Produksi Pemasok – Produsen dalam Lingkungan Jit dengan Mempertimbangkan Produk Non-Conforming dan Garansi Produk 

      Wigati, Slamet Setio; Bintoro, Agustinus Gatot (lppmums, 2013-12)
      Penelitian ini mengembangkan model sistem produksi terintegrasi antara pemasok-produsen/buyer dalam lingkungan JIT. Model yang dikembangkan adalah model dengan satu pemasok dan satu produsen/buyer, dengan mempertimbangkan ...

    DSpace software copyright © 2002-2016  DuraSpace
    Contact Us | Send Feedback
    Theme by 
    Atmire NV
     

     

    Browse

    Publikasi IlmiahCommunities & CollectionsBy Issue DateAuthorsTitlesSubjectsThis CollectionBy Issue DateAuthorsTitlesSubjects

    My Account

    Login

    DSpace software copyright © 2002-2016  DuraSpace
    Contact Us | Send Feedback
    Theme by 
    Atmire NV