dc.identifier.citation | [1] Prianto, Heri. 2013. “Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Pendekatan Matematika Realistik (PMR) Siswa Kelas II – A MI Alhikam Geger Madiun Tahun Pelajaran 2012/2013.” Jurnal Ilmiah Pendidikan, 1(1):91-104. [2] Ra’ufuatun, Inna. 2015. “Pengaruh Perhatian Orang Tua, Kedisiplinan, dan Minat Belajar Siswa terhadap Prestasi Belajar.” Jurnal Penelitian dan Pendidikan IPS (JPPI), 9(3), 1268-1276 [3] Surip, Rosdiana. 2016. “The Relationship Among Self-Concept, Reading Attitude and Reading Comprehension Achievement of Single Parented Students of Public Junior High Schools in District of Ilir Barat I Palembang.” International Journal of English Literacy Educatio, 3(1). [4] Sopiatin, Popi. 2010. Manajemen Belajar Berbasis Kepuasan Siswa. Bogor: Ghalia Indonesia. [5] Muhammad, Hafid W., et al. 2013. “Parental Involvement and Academic Achievement; A Study on Secondary School Students of Lahore, Pakistan.” International Journal of Humanities and Social Sciencei, 3(8). [6] Mulyati, Resti., Warsiti, dan Joharman. 2017. “Pengaruh Kedisiplinan Siswa dan Perhatian Orang Tua terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD Se Kecamatan Ajibarang Tahun Ajaran 2013/2014.” Jurnal Ilmiah Pendidikan, 5(3). [7] Yasin. 2011. “Pengaruh Kepribadian Siswa terhadap Prestrasi Belajar Matematika Siswa Kelas IX SMP Negeri 1 Pujer Bondowoso Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2010/2011.” Jurnal Riset Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. [8] Rejeki, Apriliana., Triyono, dan Warsiti. 2014. “Pengaruh Fasilitas Belajar dan Kinerja Guru terhadap Hasil Belajar Matematika Kelas IV SD Se- Kecamatan Kutowinangun.” Jurnal Pendidikan, 2(2). [9] Rizka, Mifta. dan Syamwil. 2016. “Pengaruh Pemanfaatan Fasilitas Beajar, Disiplin Belajar, dan Kedisiplinan terhadap Hasil Belajar pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Padang.” Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi, 3(1). [10] Dianah, Lili. 2017. Kontribusi Fasilitas dan Disiplin Belajar terhadap Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IPS. Jurnal Sosial dan Humaniora, 1(2), 51-60. [11] Kurniawan, Didik. dan Dhoriva U. Wutsqo. 2014. “Pengaruh Perhatian Orang Tua, Kedisiplinan, dan Lingkungan Sosial terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa SMP.” Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 1(2), 176-187. [12] Jiwa., Natajaya, dan Dantes. 2014. “Kontribusi Kedisiplinan, Sikap, dan Pola Asuh Orang Tua terhadap Disiplin Siswa dalam Belajar pada Sekolah Menengah Atas Negeri Dua Bangli.” Jurnal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha, Vol 5. [13] Pianyta, Anies. 2016. “Pengaruh Kedisiplinan dan Task Commitment terhadap Prestasi Belajar Matematika.” Jurnal Kajian Pendidikan Matematika, 2(1), 80-92. | id_ID |
dc.description.abstract | Tujuan penelitian, (1) menguji kontribusi kepribadian, fasilitas belajar, dan monitoring orang tua terhadap hasil belajar matematika secara tidak langsung melalui kedisiplinan, (2) menguji kontribusi kepribadian, fasilitas belajar, dan monitoring orang tua terhadap kedisiplinan, (3) menguji kontribusi kedisiplinan siswa terhadap hasil belajar matematika. Jenis penelitian dalam penelitian ini berdasarkan pendekatan kuantitatif. Populasi dan Sampel penelitian masing-masing 181 dan 125. Pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis jalur. Hasil penelitian, (1) kepribadian, fasilitas, monitoring orang tua memberikan kontribusi secara simultan terhadap hasil belajar matematika melalui kedisiplinan dengan (α= 0,05). Secara parsial, kepribadian tidak berkontribusi secara langsung terhadap hasil belajar matematika dan secara tidak langsing berkontribusi melalui kedisiplinan. Fasilitas tidak berkontribusi baik secara langsung maupun tidak langsung terhadap hasil belajar matematika melalui kedisiplinan. Monitoring orang tua tidak berkontribusi baik secara langsung maupun tidak langsung terhadap hasil belajar matematika melalui kedisiplinan. (2) kepribadian, fasilitas, monitoring orang tua memberikan kontribusi secara simultan terhadap kedisiplinan. Secara parsial, kepribadian yang secara langsung mempengaruhi kedisiplinan sebesar 35,1%. Fasilitas yang secara langsung mempengaruhi kedisiplinan sebesar 1,15%. Monitoring orang tua yang secara langsung mempengaruhi kedisiplinan sebesar 0,68%. (3) Kedisiplinan memberikan kontribusi terhadap hasil belajar matematika. | id_ID |