Pembentukan Karakter dan Moralitas bagi Generasi Muda yang Berpedoman pada Nilai-Nilai Pancasila serta Kearifan Lokal
Abstract
Karakter dan Moralitas merukan sikap atau sifat yang harus di miliki generasi muda
dengan karakter dan moralitas yang baik maka akan menciptakan bangsa dan Negara
yang berkualitas baik dan Negara yang memiliki kemajuan dalam berbagai
aspek.Kesuksesan yang di raih oleh bangsa dan Negara tidak dapat di pisahkan dari
partisipasi masyarakat terutama generasi muda.Sehingga generasi muda harus membekali
diri dengan karakter dan moralitas dan dapat menanamkan nilai nilai pancasila dalam
kehidupan sehari hari , agar dapat menjaga kebudayaan yang dimiliki dalam globlalisasi
berkembangan zaman. Pancasila harus menjadi pandangan hidup generasi muda.
Pandangan hidup mengandung konsep dasar kehidupan yang dicita-citakan oleh bangsa,
termurat pikiran-pikiran terdalam dan gagasan sesuatu bangsa mengenai wujud
kehidupan yang dianggap baik, yang akan membawa hidup dan kehidupan bangsa pada
tujuan bersama.