Pemodelan dan Simulasi Industri untuk Meminimalkan Waktu Produksi di UKM Maketees
dc.contributor.author | Azhra, Fariza Halidatsani | |
dc.contributor.author | Awandani, Hanif | |
dc.date.accessioned | 2020-04-23T04:31:05Z | |
dc.date.available | 2020-04-23T04:31:05Z | |
dc.date.issued | 2020 | |
dc.identifier.citation | Eunike, A., 2018, Perencanaan Produksi dan Pengendalian Persediaan, UB Press, Malang. Istijanto, 2005, Aplikasi Praktis Riset Pemasaran. PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. Kusrini, 2007, Konsep dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan, Penerbit Andi, Jakarta. Kuswandi, 2004, Cara mengukur Kepuasan Karyawan, Elex Media, Jakarta. Wallace, 2004, Reading, Oxford University Press, Oxford. Widaningsih, dan Ariyanti, 2018, Aspek Hukum Kewirausahaan, Polinema Press, Malang. Yatman, E, 2014, 99 Detik Jadi Pengusaha, Elex Media Komputindo, Jakarta. | id_ID |
dc.identifier.issn | 2621-0789 | |
dc.identifier.uri | http://hdl.handle.net/11617/11955 | |
dc.description.abstract | UKM Maketees Konveksi adalah salah satu perusahaan yang menggunakan alur produksi jobshop dengan sistem produksi make-to-order. Job shop mengorganisasikan peralatan dan tenaga kerja ke dalam pusat-pusat kerja berdasarkan jenis pekerjaannya. Masalah yang dihadapi oleh UKM Maketees Konveksi adalah diantaranya menerima orderan dalam jumlah banyak tetapi kadang estimasi waktu yang dibutuhkan tidak sesuai dengan realita yang ada. Penlitian ini bertujuan untuk mensimulasikan sistem produksi supaya dapat dilakukan analisis permasalahan dan pengambilan solusi terbaik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pemodelan dan simulasi dengan menggunakan software flexsim 6.0. Setelah dimodelkan maka dapat diketahui bahwa masalah yang signifikan terdapat pada mesin setrika yang terlalu lama dan mesin jahit yang memakan waktu terlalu lama. Setelah dilakukan eksperimen didapatkan alternatif 1 dan alternatif 2, kemudian masing-masing alternatif dibandingkan maka dapat dipilih alternatif 2 sebagai alternatif yang cukup menguntungkan karena tidak perlu mengeluarkan banyak biaya untuk membeli setrika dibanding mesin jahit sekaligus operatornya. | id_ID |
dc.language.iso | other | id_ID |
dc.publisher | IENACO (Industrial Engineering National Conference) 8 2020 | id_ID |
dc.title | Pemodelan dan Simulasi Industri untuk Meminimalkan Waktu Produksi di UKM Maketees | id_ID |
dc.type | Article | id_ID |
Files in this item
This item appears in the following Collection(s)
-
IENACO (Industrial Engineering National Conference) 8 2020
Inovasi Teknologi Industri Kreatif berbasis Budaya Lokal