Spiritualitas Lanjut Usia (Lansia) di Unit Pelayanan Teknis Panti Sosial Lanjut Usia (UPT PSLU) Magetan
dc.contributor.author | Sudaryanto, Agus | |
dc.contributor.author | Agustin, Yensi Nikma | |
dc.date.accessioned | 2013-08-01T02:57:05Z | |
dc.date.available | 2013-08-01T02:57:05Z | |
dc.date.issued | 2013-05-18 | |
dc.identifier.citation | Fatmah, N. 2009. Gizi Usia Lanjut. Jakarta, Erlangga Hefner, L. 2008. Comparing, Discussing Two Spiritual Assessment Tool . Counseling Older Adults. http://www.lorihefner.com/spiritualAssessmentTools2.pdf Mowat, H et all 2010. The Spiritual care of Older People: The Raport of A group research study. Scotish Journal Of Health Care Chaplain Vol 13 no 1 2010 Perinotti-Molinatti, J. 2004. The Significance Of Spirituality In the Elderly. Boca Raton Florida . Disertation.com Stanley, M B,and Beare, P.G. Gerontological Nursing : Promoting Successful Aging With Older Adult (3th edition) Philadhelphia. F.A. Davis Company . Http://dc2082shared.com/download/Bjm4jwYH/GerontologicalNursingpromo.pdf?tsid=20120913-081718-14c79a77 | en_US |
dc.identifier.issn | 1228-2694 | |
dc.identifier.uri | http://hdl.handle.net/11617/3346 | |
dc.description.abstract | Pada beberapa penelitian terdahulu telah diperoleh kesimpulan bahwa keagamaan dan spiritual adalah bahan utama untuk meningkatkan kualitas hidup lansia di usia uzurnya. Oleh karena itu sangatlah penting peran perawat atau pemandu agama dalam membantu lansia mendapatkan kebutuhan spiritualnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran tingkat spiritualitas lansia di UPT PSLU Magetan. Yang meliputi dua komponen yaitu vertical dan horizontal. Komponen vertical meliputi hubungan individu dengan Tuhan. Komponen horizontal meliputihubungan individu dengan sesama. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif desain kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian adalah lansia di UPT PSLU Magetan sejumlah 87 lansia dengan teknik total sampling. Kemudian didapatkan sampel akhir sejumlah 30 lansia. Instrument penelitian berupa kuesioner Spiritual assessment tool by Anandarajah & Hight. Teknik analisis data menggunakan uji deskriptif. Hasil yang didapatkan masih terdapat lanjut usia dengan tingkat spiritual yang rendah. Sehingga saran yang bisa diberikan adalah instansi layanan kesehatan yang berkaitan dengan pelayanan lanjut usia seyogyanya memberikan dukungan dan fasilitasi spiritual lanjut usia | en_US |
dc.publisher | FIK UMS | en_US |
dc.subject | lanjut usia | en_US |
dc.subject | panti sosial | en_US |
dc.subject | spiritual | en_US |
dc.title | Spiritualitas Lanjut Usia (Lansia) di Unit Pelayanan Teknis Panti Sosial Lanjut Usia (UPT PSLU) Magetan | en_US |
dc.type | Article | en_US |
Files in this item
This item appears in the following Collection(s)
-
PROSIDING SEMINAR ILMIAH NASIONAL KESEHATAN 2013
Peran Tenaga Kesehatan dalam Menghadapi Universal Health Coverage