Ahkam as-sama’ wal istima’ fil fiqh Islamy
Abstract
Respon terhadap suara baik sekedar mendengar, atau mendengarkan dengan perhatian atau mengabaikan memilki konsekwensi hukum dalam Islam, masalah suara dan hukumnya masuk dalam seluruh bab fiqh Islam baik dalam ibadah, mu’amalat, jinayat, qadha’ maupun hisbah. Sudah tentu komitment dengan hukum Islam dalam masalah dengar dan mendengarkan bagian dari ibadah kepada Allah swt. Buku ini berusaha menelurusi semua masalah suara dan hukum dengar dan mendengarkan dalam fiqh Islam pendekatan yang digunakan adalah pendekatan istiqro’, istidlal lafdzi, qiyasi, dan istishlahi maqasidi, diserati pendekatan muqaranah antara madhahib ulama.