Faktor-Faktor yang Berpengaruh terhadap Evaluasi Konsumen pada Produk Laptop Mahasiswa di Yogyakarta
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berpengaruh terhadap evaluasi konsumen dan menganalisis variabel manakah yang paling dominan dalam memilih produk laptop. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi kepada konsumen dalam mengevaluasi suatu produk terutama produk laptop.Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa variabel harga (X 1 ) sebesar 2,616, variabel kualitas (X
) sebesar 3,103, dan variabel informasi toko (X 54) sebesar 2,593 berpengaruh signifikan terhadap evaluasi konsumen karenanilai thitung >t tabel
yaitu nilait
tabel
sebesar 1,985
.
Sedangkan variabel merek (X
) sebesar 0,435 dan
variabel iklan (X
3
2
) sebesar 0,396 tidak berpengaruh signifikan terhadap evaluasi konsumen
karena t
hitung
<t
tabel
yaitu nilai t
tabel
sebesar 1,985. Variabel kualitas (X
) merupakan variabel
yang paling dominan berpengaruh terhadap evaluasi konsumen dalam memilih produk laptop,
karena variabel kualitas mempunyai koefisien regresi yang lebih besar dibandingkan dengan
variabel-variabel yang lain, yaitu sebesar 0,411. Dari hasil analisis uji F diperoleh nilai
F
hitung
>F
tabel
4
(8,815 > 3,07) hal ini berarti variabel harga, merek, iklan, kualitas, dan informasi
toko secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi konsumen.
Sedangkanhasil analisis uji determinasi (R
2
) diperoleh angka koefisien R
sebesar 0,319.
2