dc.identifier.citation | [1] Riyanto, Bambang, and Rusdy A. Siroj. "Meningkatkan Kemampuan Penalaran dan Prestasi Matematika Dengan Pendekatan Konstruktivisme Pada Siswa Sekolah Menengah Atas." Jurnal Pendidikan Matematika 5.2 (2014),Hal. 11. Diakses pada 13 September 2016, dari http://www.ejournal.unsri.ac.id/index.php/jpm/article/view/581 [10] Padmavathy, R. D., and K. Mareesh. "Effectiveness of Problem Based Learning In Mathematics." International Multidisciplinary e-Journal 2.1 (2013): 45-51. Diakses pada 20 November 2016, dari http://www.shreeprakashan.com/Documents/2013128181315606.6.%20Padma%20Sasi.pdf. [2] Utami, N. P. (2014). Kemampuan penalaran matematis siswa Kelas XI IPA SMAN 2 Painan melalui penerapan pembelajaran think pair square. Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1).hal. 8 [3] Kaliappan, T. (2012). Effectiveness of co-operative learning method in learning of mathematics among eighth standard students. i-Manager's Journal on Educational Psychology, 5(4), 48. [4] Rattanatumma, Tawachai, dan Vichian Puncreobutr. "Assessing the Effectiveness of STAD Strategi and Problem Based Learning in Mathematics Learning Achievement and Problem Solving Ability." Journal of Education and Practice 7.12 (2016): 194-199. Diakses pada 05 Februari 2017, dari https://eric.ed.gov/?id=EJ1099565 [5] Komalasari, Kokom. 2013. Pembelajaran Kontekstual: Konsep dan Aplikasi. Bandung: Refika Aditama. [6] Hamdayama, Jumanta. 2014. Strategi dan Metode Pembelajaran Kreatif dan Berkarakter. Jakarta: Ghalia Indonesia [7] Moleong, L.K.(2009). Metode Penelitian Kualitatif Edisi Revisi. Bandung: Remaja Rosdakarya [8] Natalliasari, I. (2013). Penggunaan Strategi Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) Untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran Dan Pemecahan Masalah Matematis Siswa MTS (Doctoral dissertation, Universitas Terbuka).Volume: Vol.1, No.1 [9] Widyatiningtyas, R., Kusumah, Y. S., Sumarmo, U., & Sabandar, J. (2015). THE IMPACT OF PROBLEM-BASED LEARNING APPROACH TO SENIOR HIGH SCHOOL STUDENTS’MATHEMATICS CRITICAL THINKING ABILITY. Journal on Mathematics Education, 6(2), 107-116. | in_ID |
dc.description.abstract | Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan penalaran matematika siswa kelas X Multimedia B SMK Negeri 9 Surakarta dengan strategi Think Pair Share berbasis Problem Based Learning. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Subjek yang memberi tindakan dalam penelitian ini adalah guru dan subjek penerima tindakan adalah siswa kelas X Multimedia B SMK Negeri 9 Surakarta yang berjumlah 32 siswa, terdiri dari 17 siswa laki-laki dan 15 siswa perempuan. Pelaksanaan tindakan kelas dilaksanakan dalam dua siklus yang terdiri dari dua pertemuan. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, metode tes, catatan lapangan, dan dokumentasi. Teknik analisis menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Validitas data menggunakan teknik triangulasi penyidik. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan penalaran matematika didasarkan beberapa indikator berikut: (1) siswa yang mampu menyajikan pernyataan matematika secara lisan sebelum tindakan 12,5% dan setelah tindakan menjadi 63%, (2) siswa yang mampu memberikan alasan/ bukti terhadap kebenaran solusi sebelum tindakan 31,25% setelah tindakan menjadi 70%, (3) siswa yang mampu menarik kesimpulan dari pernyataan sebelum tindakan 8% setelah tindakan menjadi 66,67% | in_ID |