Browsing Seminar Nasional KBSP V 2018 by Title
Now showing items 1-20 of 67
-
Analisis Bahasa Kekuasaan Pemerintah Kabupaten Mimika dalam Berita di Media (Tinjauan Wacana Kritis)
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan bahasa kekuasaan Pemerintah Kabupaten Mimika dalam berita di media berdasarkan teori Michel Foucault tentang struktur diskursif bahasa kekuasaan. Data bersumber dari beberapa media ... -
Analisis Ciri Keilmiahan Tesis Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia PPS, UNM 2015 (Pendekatan Linguistik Sistemik Fungsional)
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan ciri keilmiahan pembahasan pada tesis yang ditulis oleh mahasiswa Pascasarjana Universitas Negeri Makassar alumni 2015. Ciri keilmiahan dilihat dari kesederhanaan struktur ... -
Analisis Kesantunan Berbahasa dalam Wacana SMS Pembaca dalam Rubrik "Halo Kapolda" di Harian Fajar
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan pematuhan maksim kesantunan berbahasa dan mendeskripsikan pelanggaran maksim kesantunan berbahasa. Subjek penelitian ini adalah SMS pembaca pada rubrik “Halo Kapolda” di surat kabar ... -
Analisis Kohesi Gramatikal dan Leksikal Rubrik Nasional pada Surat Kabar Tempo Edisi Maret 2017 dan Implikasinya Sebagai Bahan Ajar
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penelitian ini mempunyai tiga tujuan, (1) mendeskripsikan kohesi gramatikal yang dipotensikan dalam rubrik nasional pada surat kabar tempo, (2) mendeskripsikan kohesi leksikal yang dipotensikan dalam rubrik nasional pada ... -
Analisis Metafora Teks Berita Olahraga pada Surat Kabar
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan makna dan jenis matafora pada berita olahraga. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Berita olahraga pada surat kabar sebagai sumber data penelitian dan ... -
Analisis Penggunaan Kalimat Efektif Terhadap Bahasa Gaul di Media Sosial pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta : Tinjauan Sosiolinguistik
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Tujuan penelitian ini adalah mengetahui penerapan kalimat efektif yang digunakan mahasiswa pada media sosial. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara ... -
Analisis Pragmatik dalam Wacana Kampanye Politik Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulsel Periode 2018-2023
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Bahasa dalam wacana kampanye politik berdiri sebagai sesuatu yang harus dibaca dan dilihat. Kalimat-kalimat yang digunakan dalam wacana kampanye politik mempengaruhi cara berpikir pembaca. Untuk dapat mempengaruhi pembaca, ... -
Analisis Semiotika Charles Sanders Pierce Novel Ayah Karya Andrea Hirata
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan semiotika Charles Sanders Pierce berdasarkan representament/ground dalam novel Ayah karya Andrea Hirata. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Novel Ayah karya ... -
Analisis Tindak Kesantunan Direktif dalam Pesan Whatsapp
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Kesantunan tuturan merupakan hal penting dalam berinteraksi, termasuk di media online WhatsApp. Kesantunan tuturan biasanya dilatarbelakangi oleh hubungan sosial peserta tutur. Penelitian ini bertujuan mengetahui bentuk ... -
Analisis unsur Semiotik Sesajen pada Upacara Ruwatan Anak Tunggal Laki-laki Adat Suku Jawa (Kajian Antropologi Sastra)
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penelitian berjudul “Analisis Unsur Semiotik Sesajen pada Upacara Ruwatan Anak Tunggal Laki-laki Adat Suku Jawa” bertujuan mendeskripsikan secara objektif bentuk-bentuk sesajen serta makna dari diadakannya sesajen dalam ... -
Atribusi Sosial dalam Dongeng Burung Kekekow (Sulawesi Utara) dan Dongeng si Leungli (Sunda)
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2108-04)Perubahan perilaku seseorang yang tidak biasa dan berdampak pada risiko yang fatal perlu diidentifikasi dengan cara mengatribusi perilaku tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan non-common effect, low-social ... -
Bahasa Indonesia dalam Situs Jejaring Sosial (Kajian Perkembangan Ragam Tidak Baku dalam Dunia Maya)
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penggunaan bahasa Indonesia yang benar semakin diremehkan. Penggunaan bahasa Indonesia yang tidak baku banyak ditemukan dalam kehidupan sehari-hari, terutama situs jejaring sosial seperti facebook, instagram, dan twitter. ... -
Bipa Sebagai Strategi Kebudayaan dan Implementasinya dalam Metode Pembelajaran
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Metode pembelajaran yang berorientasi pada budaya merupakan strategi membangun lingkungan belajar dan menciptakan pengalaman belajar dengan mengintegrasikan budaya sebagai bagian dari proses pembelajaran. Cara ini dianggap ... -
Daftar Isi
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04) -
Disfemia pada Komentar Akun Instagram Mimi.Peri
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk disfemia pada komentar akun instagram mimi.peri. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Objek penelitian ini ungkapan disfemia pada komentar akun ... -
Ekokritik dalam Puisi Catatan 10 Januari 1989, Siang Karya Wiji Thukul
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Karya sastra merupakan karya imajinatif bermediumkan bahasa yang fungsi estetiknya dominan. sebagai media ekspresi. Karya sastra, dimanfaatkan oleh sastrawan guna menciptakan efek terhadap pembaca, baik itu berupa efek ... -
Eufemisme Bentuk One For One Substitution pada Komentar Media Sosial Presiden Joko Widodo dan Implikasinya Sebagai Bahan Ajar Bahasa Indonesia
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Media sosial merupakan suatu alat yang dapat menghubungkan antar pengguna untuk berbagi informasi secara cepat dan bersifat global. Media sosial milik Presiden Joko Widodo sering digunakan untuk memberitakan kegiatan publik. ... -
Film Sebagai Media Pembelajaran Wacana Bahasa Indonesia (Penelitian Analisis Wacana Kritis pada Film Rudy Habibie)
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Tujuan penelitian ini adalah mengungkapkan bahwa media pembelajaran wacana dapat dilakukan dengan film. Penggunaan media pembelajaran sangat berpengaruh pada hasil pembelajaran, sehingga pemilihan media yang tepat sangat ... -
Guru dan Perjuangan Dalam Novel Bukan Pasar Malam dan Topaz Sang Guru: Pendekatan Pascakolonial
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Novel Bukan Pasar Malam merupakan salah satu novel karangan Pramoedya Ananta Toer yang diterbitkan pada tahun 1951 oleh Balai Pustaka. Novel Topaz Sang Guru merupakan karangan Marcel Pagnol yang diterbitkan Gramedia. Novel ... -
Humor dalam Olah Raga Tenis Informal: Referensi dan Fungsi
(Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)Humor dapat terjadi diberbagai tempat, misalnya: di sekolah, ruang kerja, gedung pertemuan, studio televisi, dan tempat olah raga. Humor berkaitan erat dengan kegembiraan atau kelucuan. Biasanya seseorang akan tertawa atau ...