• Login
    View Item 
    •   Home
    • Terbitan Berkala Ilmiah (Journal)
    • Kajian Linguistik dan Sastra*
    • Volume 21 No. 2, Desember 2009
    • View Item
    •   Home
    • Terbitan Berkala Ilmiah (Journal)
    • Kajian Linguistik dan Sastra*
    • Volume 21 No. 2, Desember 2009
    • View Item
    JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

    THE ACOUSTIC FEATURES OF EMPHATICITY IN INDONESIAN

    Thumbnail
    View/Open
    kls_21_2_2009_2_sugiyono.pdf (59.63Kb)
    Date
    2009-12
    Author
    Sugiyono, Sugiyono
    Metadata
    Show full item record
    Abstract
    Penelitian ini memaparkan ciri-ciri prosa yang menandai makna empati dalam bahasa Indonesia yang misalnya diujarkan oleh penutur Indonesia yang bahasa ibunya adalah bahasa Jawa, Sunda, Betawi, Batak, Bugis, Minang, Ma’anya, Bali dan Mandalin. Penelitian ini menggunakan pendekatan fonetik eksperimen dengan memilih kalimat-kalimat imperatif ‘Tutup Pintu.’ Pengumpulan data dilakukan dengan meminta subjek untuk memberi perintah dan mengulangi perintah yang sama pada seorang anak atau sesorang yang seusia untuk menutup pintu. Semua data yang dikumpulkan diukur menyangkut frekuensinya, intensitas dan durasinya (lama). Kemudian, ketiga sifat ini dianalisis secara statistik untuk menemukan signifiikansi perbedaan ciri akustik pada setiap tingkat empati ujaran. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa frekuensi, intensitas dan durasi merupakanpenanda yang signifikan yang membedakan tingkat empati. Berkaitan dengan frekuensi, semakin tinggi tingkat empati ujaran, semakin akan tinggi frekuensi nada dasar, nada akhir dan tingkat nada ujaran. Dari aspek intensitas bunyi, empati ujaran ditandai oleh intensitas dasar dan tingkat nada. Ujaran dengan tingkat empati tinggi ditandai oleh intensitas dasar tinggi dan intensitas tingkat nada yang lebih lama. Dari aspek durasi, empati ujaran ditandai oleh durasi semua vokal. Tingginya tingkat empati ditandai oleh lamanya waktu yang diperlukan untuk mengucapkan vokal. Penanda empati menunjukkan korelasi yang signifikan.
    URI
    http://hdl.handle.net/11617/1243
    Collections
    • Volume 21 No. 2, Desember 2009

    DSpace software copyright © 2002-2016  DuraSpace
    Contact Us | Send Feedback
    Theme by 
    Atmire NV
     

     

    Browse

    Publikasi IlmiahCommunities & CollectionsBy Issue DateAuthorsTitlesSubjectsThis CollectionBy Issue DateAuthorsTitlesSubjects

    My Account

    Login

    DSpace software copyright © 2002-2016  DuraSpace
    Contact Us | Send Feedback
    Theme by 
    Atmire NV