Proceedings: Recent submissions
Now showing items 541-560 of 7463
-
Formulasi Permen Jeli Kulit Buah Naga dengan Ekstrak Stevia; Uji Vitamin C, Kadar Air dan Kadar Abu
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Telah dilakukan penelitian mengenai formulasi permen jeli kulit buah naga dengan ekstrak stevia. Penelitian ini bertujuan menenetukan kadar air, kadar abu dan vitamin c terhadap permen jeli kulit buah naga dengan ekstrak ... -
Kondisi Lingkungan Rumah Sakit berdasarkan Angka Kuman Udara Ruang Rawat Inap
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Rumah Sakit sebagai sarana pelayanan kesehatan, tempat berkumpulnya orang sakit maupun orang sehat dapat menjadi tempat penularan penyakit, gangguan kesehatan serta memungkinkan terjadinya pencemaran lingkungan, sehingga ... -
Seleksi Primer Rapd untuk Autentikasi Kumis Kucing (Orthosiphon aristatus (Blume) Miq.)
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Kumis kucing (Orthosiphon aristatus) merupakan tumbuhan yang dimanfaatkan sebagai bahan baku obat tradisional oleh masyarakat umum maupun industri. Tanaman ini berpotensi dipalsukan atau terjadi kekeliruan dengan tekelan ... -
Uji Stabilitas Fisika Hand Sanitizer Antiseptik berbasis Daun Stevia dan Kulit Nanas (Ananas comosus (L.) Merr.)
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Pada awal Maret 2020 di pasaran terjadi kelangkaan persediaan hand sanitizer hal ini disebabkan karena masyarakat memborong sebagai antisipasi untuk menjaga kebersihan agar terhindar dari virus corona. Untuk memenuhi ... -
Peran Edukasi Gizi terhadap Pengetahuan, Perilaku dan Sikap Konsumsi Remaja di SMK Bhinneka Karya Simo Boyolali
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Kesehatan merupakan aspek terpenting dalam siklus individu, khususnya remaja. Makanan yang dikonsumsi remaja sangat mempengaruhi status gizi individu. Terutama remaja yang memiliki aktivitas sekolah yang padat, kebanyakan ... -
Pengembangan E-Book berbasis Android tentang Pencemaran Lingkungan dan Pengelolaan Limbah sebagai Media Pembelajaran Biologi bagi Siswa SMA/MA Kelas X
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Penelitian ini bertujuan mengembangkan E-book berbasis Android tentang Pencemaran Lingkungan dan Pengelolaan Limbah sebagai Media Pembelajaran dalam materi Pencemaran Lingkungan kelas X SMA/MA. dan untuk mengetahui kualitas ... -
Motivasi Membaca Mahasiswa Biologi Universitas Negeri Makassar
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Membaca merupakan aktivitas utama dalam proses pembelajaran karena membentuk kemampuan berpikir mahasiswa. Namun, dalam membaca diperlukan motivasi. Motivasi menjadi faktor penting dalam kesuksesan membaca. Penelitian ini ... -
Analisis Kemampuan Pengembangan Penulisan Modul Materi SMA Terintegrasi Self Assessment pada Calon Guru Biologi di Kota Sukabumi
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Tujuan penelitian ini adalah menganalisis kemampuan pengembangan penulisan modul materi SMA terintegrasi self assessment pada calon guru biologi di Sukabumi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan subjek ... -
Formulasi dan Uji Aktivitas Tabir Surya Gel Rambut Ekstrak Bekatul Padi (Oryza sativa)
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Bekatul merupakan limbah dari padi atau gabah yang berasal dari kulit ari padi yang merupakan hasil sampling penggilingan padi yang telah di saring dan di pisahkan dari sekam (kulit terluar gabah). Bekatul kaya akan senyawa ... -
Pengaruh Model Pembelajaran Think Talk Write terhadap Writing Activity dan Kemampuan Analisis Peserta Didik Kelas XI MIPA SMA N 1 Gabus-Purwodadi pada Materi Sistem Ekskresi Manusia
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Penyampaian materi pada pembelajaran biologi masih didominasi dengan metode ceramah. Metode ceramah ini menyebabkan pola pikir peserta didik masih pada level yang rendah. Kemampuana analisis peserta didik menjadi kurang ... -
Mengkaji Cara Kerja Penakar Curah Hujan Digital pada Alat Automatic Weather Station (AWS) di Lapan Pasuruan
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Terdapat 2 bagian terpenting pada transduser (sensor) pengukur curah hujan sistem digital, yaitu bagian penampung volume air hujan (cawan berjungkit) dan bagian saklar pulsa (clock switch) jumlah curah hujan yang diukur ... -
Variasi Kelembaban Vertikal sampai Ketinggian 10 km di Pameungpeuk, Garut, Jawa Barat, dari Data Observasi (23/8/2019)
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Observasi meteo vertikal pada tanggal : 23 Agustus 2019 di LAPAN Garut, di Desa Pameungpeuk, Garut, Jawa Barat berada pada lokasi : -7⁰ 38’ 29’’ S / 107⁰ 43’ 60’’ E ketinggian 10 meter diatas permukaan laut (dpl) peralatan ... -
Keragaman Tumbuhan sebagai Sumber Pakan Monyet Ekor Panjang (Macaca fascicularis Raffles) di Kawasan Wisata Cikakak Wangon
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Monyet ekor panjang merupakan salah satu jenis primata yang sifatnya omnivora yaitu pemakan segala yang dapat ditemukan di hutan dan menyukai buah-buahan , pucuk daun, kulit batang dan insect. Penelitian ini dilaksanakan ... -
Deteksi Dini di Lingkungan Rumah yang Tidak Terawat sebagai Reservoir Aedes spp. di Perumahan Kota Banjarbaru
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Pembangunan perumahan di perkotaan saat ini tumbuh sangat cepat termasuk di Kota Banjarbaru Ibukota provinsi Kalimantan Selatan. Namun demikian diperumahan tersebut ada beberapa rumah yang tidak dihuni dan tidak dirawat ... -
Pemanfaatan Ekstrak Daun Tembelekan dengan Penambahan Ekstrak Daun Kemangi sebagai Insektisida Nabati terhadap Mortalitas Larva Nyamuk dengan Berbagai Konsentrasi
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Nyamuk merupakan serangga yang memiliki peran sebagai vektor dari agen penyakit baik pada hewan maupun manusia. Termasuk salah satu serangga berbahaya bagi manusia karena dapat menimbulkan berbagai macam penyakit, misalnya ... -
Uji Orgonaleptik dan Uji Fisik terhadap Obat Kumur Herbal Stevia dan Kopi Robusta
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penambahan ekstrak daun stevia dan kopi robusta dalam menghambat pertumbuhan bakteri Streptococcus mutans pada obat kumur herbal. Penelitian ini termasuk jenis rancangan ... -
Identifikasi Morfologi dan Pertumbuhan Bakteri pada Cairan Terfermentasi Silase Pakan Ikan
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Kebutuhan pakan ikan di Indonesia menunjukkan peningkatan seiring dengan bertambahnya kapasitas produksi dan konsumsi ikan oleh masyarakat. Salah satu faktor yang mendukung peningkatan produksi pakan ikan ialah pemanfaatan ... -
Formulasi dan Uji Mutu Fisik Ekstrak Kunyit (Curcuma domesticae Val.) sebagai Bedak Padat
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Kunyit (Curcuma domesticae Val.) merupakan salah satu tanaman di indonesia yang sangat berpotensi untuk dikembangkan karena mempunyai banyak manfaat. Kunyit mengandung banyak sumber antioksidan yang berasal dari kurkumin. ... -
Edukasi Kesehatan berbasis Android "My-Baby Care" Meningkatkan Motivasi Ibu Hamil dalam Perawatan Bayi Baru Lahir
(Prosiding Seminar Nasional Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta 2020 (Profesi Ners XXII), 2020-10)Ibu hamil sering dihadapkan pada masalah psikologis dalam perawatan bayi baru lahir (BBL). Fenomena yang sering terjadi bahwa banyak ibu hamil yang belum memiliki pengetahuan dan keterampilan yang baik dalam merawat bayinya. ... -
Formulasi dan Penentuan Nilai SPF (Sun Protection Factor) Bedak Padat Ekstrak Bekatul (Oryza sativa)
(Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)Sinar ultraviolet (UV) merupakan radikal bebas yang dapat memicu kanker kulit sehingga dibutuhkan senyawa tabir surya sebagai pelindung kulit. Bekatul (Oryza sativa) merupakan komoditi yang berasal dari kulit ari padi-padian ...