Peran Pendidikan Orang Tua dan Keterpaparan Informasi dengan Perilaku Siswa dalam Mengolah Sampah di Sekolah
dc.contributor.author | Musfirah, M. | |
dc.date.accessioned | 2017-07-19T05:38:18Z | |
dc.date.available | 2017-07-19T05:38:18Z | |
dc.date.issued | 2017-05-13 | |
dc.identifier.citation | Fikri, IN. 2012. Kreativitas Siswa SMK dalam Merancang Percobaan dan Membuat Produk dari Daur Ulang Limbah melalui Model Pembelajaran Sains-Teknologi- Masyarakat. Tesis. Program Pascasarjana Univer s i tas Pendidikan Indones ia. Bandung. Gusti, A., Isyandi, B., Bahri, S., Afandi, D., 2015. Faktor Determinan Intensi Perilaku Pengelolaan Sampah Berkelanjutan Pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas.e- ISSN 2442-6725 .9 (2) hal 65-72. Fitriana A, Soedirham O. 2013. Perilaku ibu rumah tangga dalam pengelolaan sampah di desa Bluru Kidul RW 11 Kecamatan Sidoarjo. Promkes. 2013;1:133. Kartamantul. 2015. “Pengelolaan Sampah”. (Online).[ kartamantul.jogjaprov.go.id, diakses tanggal 25 November 2016 di Yogyakarta]. Mulyadi. 2015. Tingkat Pengetahuan Siswa Terhadap Penerapan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (PHBS) di SDN 197 Palembang TAhun 2014. Jurnal Kesehatan Bina Husada. Vol. 10, No. 04, Hal. 01-12. Notoatmodjo, S. 2003, Ilmu Kesehatan Masyarakat, Jakarta : Rineka Cipta. ------------------. 2010. Ilmu Perilaku Kesehatan, Jakarta : Rineka Cipta. ------------------ . 2012. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta Pudjiati, Rianti,E, dan Nurhasanah.2014. usia dan Sikap Siswa Sekolah Dasar Tentang Sanitasi Dasar Mempengaruhi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. Jurnal Jkep. Vol. 02, No. 03 Hal. 85- 96 Radar Jogja. 2015. “Terancam Penuh, TPA Piyungan Diperluas Lagi”. (Online).[http://www. radarjogja.co.id/blog/2015/03/11/terancampenuh- tpa-piyungan-diperluas-lagi/, diakses tanggal 20 November 2015 di Yogyakarta]. Sayekti S. 2012. Meningkatkan kreativitas dalam tindakan ekonomi melalui problem based instruction berbasis kegiatan daur ulang sampah. Laporan penelitian. SMPN 30 Semarang. Setiadi A., Perilaku Pro-Lingkungan Pada Permukiman Perkotaan Studi Kasus Pengelolaan Sampah Di Kampung Sukunan – Yogyakarta. 2010 Juli 15 [diakses 2016 Okt 1]. Tersedia dari : http://mda. uajy.ac.id/Staff/Amos%20Setiadi.html Wawan A & Dewi M. 2010. Teori dan pengukuran pengetahuan, sikap dan perilaku manusia. Numed, Yogyakarta. World Bank. 2012. What A Waste : A Global Review of Solid Waste Management. Washington, DC. | in_ID |
dc.identifier.isbn | 978-602-361-069-3 | |
dc.identifier.uri | http://hdl.handle.net/11617/8970 | |
dc.description.abstract | Paradigma sehat yang proaktif semakin berkembang saat ini untuk menciptakan percepatan perbaikan derajat kesehatan masyarakat melalui peran orang sekitar dan media informasi yang relevan. Permasalahan global sehubungan dengan masa depan perkotaan salah satunya adalah jumlah sampah perkotaan. Salah satu langkah strategis perlu dilakukan oleh sumber penghasil sampah dalam meminimalisasi volume sampah yaitu pengelolaan sampah di lingkungan sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pendidikan orang tua dan keterpaparan informasi dengan perilaku siswa dalam mengolah sampah sekolah Penelitian ini menggunakan desain studi observasional cross sectional untuk mengetahui hubungan antara tingkat pendidikan orang tua dan keterpaparan informasi dengan perilaku siswa dalam mengolah sampah di Sekolah Menengah Kejuruan 3 Yogyakarta.. Penelitian ini dilakukan pada Februari 2016. Jumlah sampel sebanyak 60 siswa selaku responden. Metode analisis yang digunakan yaitu uji hubungan dengan uji Chi Square (X²) tingkat kemaknaan p < 0,05. Hasil penelitian ini menunjukkan tingkat pendidikan orang tua dan keterpaparan media informasi berhubungan dengan perilaku siswa dalam mengolah sampah sekolah dengan nilai masing-masing p-value variabel (p=0,008) dan (p=0,000). Dengan demikian, ada hubungan yang signifikan antara tingkat pendidikan orang tua dan keterpaparan informasi yang relevan dengan perilaku siswa dalam upaya mengolah sampah sekolah. | in_ID |
dc.language.iso | id | in_ID |
dc.publisher | Muhammadiyah University Press | in_ID |
dc.subject | media informasi | in_ID |
dc.subject | pendidikan orang tua | in_ID |
dc.subject | perilaku | in_ID |
dc.subject | sekolah | in_ID |
dc.title | Peran Pendidikan Orang Tua dan Keterpaparan Informasi dengan Perilaku Siswa dalam Mengolah Sampah di Sekolah | in_ID |
dc.type | Article | in_ID |
Files in this item
This item appears in the following Collection(s)
-
Prosiding Semnas & Call for Papers Prodi Kesehatan Masyarakat 2017
Peran Organisasi Profesi dalam Ikut Serta Meningkatkan Kompetensi Tenaga Kesehatan Masyarakat