Proceedings: Recent submissions
Now showing items 281-300 of 7463
-
Identifikasi Karakteristik Desain Sekolah Alam Indonesia Cipedak, Jakarta Selatan terhadap Pembentukan Karakter Anak Peduli Lingkungan
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Kelestarian alam dan lingkungan bergantung kepada baik dan buruknya sikap serta perilaku manusia. Oleh karena itu, pendidikan sejak dini mengenai sikap peduli lingkungan merupakan hal yang penting untuk menghasilkan ... -
Penerapan Konsep Tektonika Arsitektur pada Perancangan Mangrove Edutourism Center di Desa Kaliwlingi, Dusun Pandansari, Brebes, Jawa Tengah
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Hutan Mangrove di Brebes merupakan salah satu kegiatan penghijauan di pesisir pantai. Dengan luas lahan 200 hektar menjadi habitat bagi 200 juta pohon bakau. Hutan Mangrove ini berlokasi di pesisir pantai utara tepatnya ... -
Identifikasi Kualitas Fisik Sarana dan Prasarana Taman Krido Anggo dalam Mendukung Kesesuaian Fungsi Taman Kota sebagai Ruang Publik di Kabupaten Sragen
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Taman Kota merupakan sebuah ruang publik yang berfungsi mulai dari edukasi, ekonomi, estetika, sosial budaya, hingga ekologi untuk mendukung kegiatan masyarakat kota. Taman kota merupakan salah satu ruang publik yang ... -
Evaluasi Good Public Space Index pada Halaman Benteng Vasternburg sebagai Public Space di Kota Surakarta
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Ditengah kesibukan aktivitas yang padat, secara naluri manusia membutuhkan ruang untuk refreshing seperti public space yang layak dan nyaman. Maka dari itu, tujuan penelitian ini adalah mengukur kelayakan Halaman Benteng ... -
Identifikasi Kenyamanan dan Kepuasan Pengunjung terhadap Ketersediaan Infrastruktur Alun-Alun Kidul Keraton Kasunanan Surakarta
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Alun-alun merupakan suatu bentuk penyediaan ruang terbuka publik pada perkotaan. Pada Kota Surakarta terdapat dua alun-alun yang berada pada Kawasan Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat. Salah satu Alun-alun adalah ... -
THE EFFECT OF ISLAMIC BRANDING ON THE DECISION OF MUSLIM INVESTORS IN CHOOSING ISLAMIC SHARES AS INVESTMENT INSTRUMENTS
(Proceedings Book The International Conference on Islamic Economics, Islamic Finance, & Islamic Law (ICIEIFIL) 2021, 2021-04)The focus of this study is to answer the problem about the influence of Islamic branding on the decisions of Muslim investors in the selection of Islamic stocks, as well as what obstacles and challenges are faced by Islamic ... -
ANALYSIS OF THE IMPACT OF COVID-19 ON THE COLLECTION OF ZIS FUNDS (ZAKAT, INFAQ AND SHODAQOH) IN LAZISMU SURAKARTA IN 2020
(Proceedings Book The International Conference on Islamic Economics, Islamic Finance, & Islamic Law (ICIEIFIL) 2021, 2021-04)This research is entitled "Analysis of the Impact of COVID-19 on the Collection of ZIS Funds (Zakat, Infaq and Shodaqoh) in Lazismu Surakarta in 2020". Starting from the problem "how is the impact of COVID-19 on raising ... -
IMPLEMENTATION AND DEVELOPMENT OF HALAL TOURISM IN BANJARMASIN FLOATING MARKET
(Proceedings Book The International Conference on Islamic Economics, Islamic Finance, & Islamic Law (ICIEIFIL) 2021, 2021-04)Halal tourism is a tourism object whose activities are carried out in accordance with Islamic teachings by provide warm facilities and services for Muslim tourists. One of them is the Floating Market in Banjarmasin, which ... -
Impact of Covid-19 Pandemic on Sharia Hotels And Their Handling Strategies (A Case in Indonesia)
(Proceedings Book The International Conference on Islamic Economics, Islamic Finance, & Islamic Law (ICIEIFIL) 2021, 2021-04)The purpose of this study is to describe the impact of the Covid-19 Pandemic on the condition of a sharia hotel and its handling strategy. This type of research is qualitative by taking a case study of one of the Sharia ... -
Multiakad Model in Sharia Mutual Funds (Approach to Multiakad Theory)
(Proceedings Book The International Conference on Islamic Economics, Islamic Finance, & Islamic Law (ICIEIFIL) 2021, 2021-04)The current investment development is very significant, especially sharia mutual fund investment. This study aims to analyze the transaction of sharia mutual funds consisting of several contracts (multiakad). So researchers ... -
Covid-19: Momentum for Indonesia to become the Center for Islamic Economics Awakening in the World
(Proceedings Book The International Conference on Islamic Economics, Islamic Finance, & Islamic Law (ICIEIFIL) 2021, 2021-04)The Covid-19 pandemic has brought the world economy into crisis. Many sectors have been affected, including the economic sector. When the role of the government financial sector and private finance has decreased, on the ... -
PERSEPSI MAHASISWI FAKULTAS KEDOKTERAN TERHADAP PERILAKU SADARI DENGAN PENDEKATAN HEALTH BELIEF MODEL
(Proceeding Book National Symposium and Workshop Continuing Medical Education XIV, 2021)Kanker payudara merupakan kanker yang paling sering terdiagnosis dan menjadi penyebab kematian tertinggi pada wanita. Salah satu deteksi dini kanker payudara yang paling efektif adalah sadari. Health belief model (HBM) ... -
FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KETIDAKPATUHAN BEROBAT PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KARTASURA: STUDI KUALITATIF
(Proceeding Book National Symposium and Workshop Continuing Medical Education XIV, 2021)ipertensi merupakan penyebab penyakit kardiovaskular paling umum diseluruh dunia. Bila tidak dikelola dengan baik, hal ini terkait dengan komplikasi pada berbagai organ seperti risiko stroke dan penyakit jantung koroner. ... -
Front Matters
(Proceedings Book The International Conference on Islamic Economics, Islamic Finance, & Islamic Law (ICIEIFIL) 2021, 2021-04) -
Kajian Kesamaan Ornamen Rumah Tinggal di Kecamatan Tambakromo Pati
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Laporan ini berisi tentang kajian ornamen bangunan tinggal, ruko, dan bangunan lain yang memiliki tipologi yang sama dan berada dalam satu lingkup Kecamatan Tambakromo . Penelitian ini berfokus pada penyebab terjadinya ... -
Identifikasi Gaya Arsitektur Bangunan Loji Gandrung Surakarta
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Warisan budaya merupakan sebuah akar di dalam identitas sebuah bangsa. Arsitektur Indis merupakan bukti masiv historis dan merupakan karya budaya yang tercipta dari akulturasi dua kebudayaan (Jawa- Belanda). Keberadaan ... -
Identifikasi Potensi Jetayu Pekalongan sebagai Kawasan Wisata Kreatif berbasis Edukasi Budaya
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Setiap kawasan yang mempunyai tata letak wilayah maupun geografis berbeda maka potensi yang dihasilkan tergantung dengan kreativitas penghuninya. Potensi kawasan dapat berupa unsur pusaka budaya, pusaka alam, dan pusaka ... -
Identifikasi Konteks Sejarah pada Obyek Wisata Lembah Gunung Madu di Kecamatan Simo
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Kecamatan Simo memiliki potensi pariwisata berupa nilai Sejarah yang berhubungan dengan masa Penjajahan Jepang dan sejarah dari tercetusnya “Simo” sebagai nama wilayah. Obyek Wisata Lembah Gunung Madu merupakan obyek ... -
Penerapan Desain Arsitektur Hemat Energi pada Bangunan Shopping Mall (Studi Kasus: Plaza Lawu Madiun)
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Plaza Lawu merupakan Mall yang berlokasi di Jalan Pahlawan Madiun, berdekatan dengan alun-alun dan perkantoran. Mall Plaza Lawu memiliki perjalanan yang panjang dari Mall Sri Ratu sampai sekarang. Desain yang lebih ... -
Identifikasi Kualitas Aksesibilitas bagi Penyandang Difabel pada Ruang Terbuka Publik di Surakarta (Studi Kasus: Taman Cerdas Jebres dan Taman Jaya Wijaya)
(Prosiding (SIAR) Seminar Ilmiah Arsitektur 2021, 2021-02)Sebagai kota inklusi, Surakarta merupakan kota yang cukup banyak memberi atensi terhadap difabel dengan dilekuarkannya PERDA Kota Surakarta Nomor 2 Tahun 2008, kemudian ditindaklanjuti dengan keluarnya PERWAL Kota ...