Now showing items 87-106 of 109

    • Profil Soal Ulangan Biologi SMA di Kecamatan Kartasura dari Perspektif HOTs 

      Hariyatmi, H; Luthfia, Annisa Rahma (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Salah satu bentuk evaluasi pembelajaran yang dilakukan guru adalah ulangan dan semestinya terdapat komponen soal dengan kemampuan berpikir tingkat tinggi (HOTs). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil ulangan ...
    • Re-Inventarisasi Keanekaragaman Tanaman Air dan Persebarannya di Kebun Raya Purwodadi-LIPI 

      Hidayah, Widayanti Nurma; Ilham, Mochammad; Irawanto, Rony (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Kebun Raya Purwodadi merupakan salah satu lembaga konservasi tumbuhan ex - situ yang saat ini memiliki 1,925 jenis tumbuhan salah satunya adalah tanaman air. Tanaman air di Kebun Raya Purwodadi saat ini baru terinventarisasi ...
    • Sekolah Adiwiyata untuk Menumbuhkan Perilaku Green Consumption pada Warga Sekolah SMP Negeri 1 Wajak 

      Nada, Hana Naqiyya; Fajarningsih, Rhina Uchyani; Astirin, Okid Parama (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Manusia cenderung lalai bahwa mereka berkontribusi sebagai penghasil limbah dari apa yang dikonsumsi sehari-hari. Konsumen yang tahu dan peduli terhadap konsekuensi pada lingkungan akan memilih bahan ramah lingkungan serta ...
    • Seleksi Primer Rapd untuk Autentikasi Kumis Kucing (Orthosiphon aristatus (Blume) Miq.) 

      Subositi, Dyah; Maruzy, Anshary; Wijaya, Nur Rahmawati (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Kumis kucing (Orthosiphon aristatus) merupakan tumbuhan yang dimanfaatkan sebagai bahan baku obat tradisional oleh masyarakat umum maupun industri. Tanaman ini berpotensi dipalsukan atau terjadi kekeliruan dengan tekelan ...
    • Self Regulated Learning: Pembelajaran dan Tantangan pada Era Revolusi Industri 4.0 

      Zubaidah, Siti (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Perubahan global yang sangat cepat akibat revolusi industri mengakibatkan perubahan dalam segala bidang kehidupan termasuk pendidikan, namun perubahan bidang pendidikan tidak secepat perubahan bidang industri sehingga ...
    • Status Gizi berdasarkan Nilai Indeks Massa Tubuh pada Siswa SDN Cempaka Putih 01 Jakarta 

      Widayanti, Etty; Zulhamidah, Yenni (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Gizi yang baik akan menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas yaitu sehat, cerdas dan memiliki fisik yang tangguh serta produktif. Perbaikan gizi diperlukan pada seluruh siklus kehidupan, termasuk usia sekolah ...
    • Studi Pelaksanaan Praktikum Biologi di SMA Al Islam 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2018/2019 

      Agustina, Putri; Saputra, Alanindra; Rohmah, Triyan Rifa'i Nur; Pratiwi, Eka Larasati Zulfa; Satiti, Dinar Indriati; Alvyah, W. Riza (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Biologi merupakan bagian dari sains atau ilmu pengetahuan alam (IPA). Sebagai bagian dari sains, pembelajaran Biologi seharusnya menekankan pada pemberian pengalaman secara langsung. Salah satu upaya mewujudkan experiental ...
    • Tingkat Kepadatan Jentik Aedes di Pemukiman Warga Endemis DBD Kecamatan Turikale Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan 

      Hidayah, Nurul; Mesatoding, Octaviani; Srikandi, Yuyun; Wijatmiko, Trijuni; Isnawati, Rina (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Indonesia adalah negara kedua dengan kasus DBD terbesar diantara 30 negara wilayah endemis. Jumlah kasus DBD keseluruhan tercatat sebanyak 1.213.324 selama 10 tahun terakhir. Provinsi Sulawesi Selatan merupakan salah satu ...
    • Tren Perkembangan Penelitian Keanekaragaman Hayati untuk Pembangunan Berkelanjutan 

      Rahmadi, Cahyo (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Keanekaragaman hayati Indonesia merupakan kekayaan negara yang dapat dijadikan modal dasar pembangunan berkelanjutan. Namun demikian, kondisi saat ini penelitian terkait keanekaragaman hayati masih perlu didorong seperti ...
    • Uji Aktivitas Antidiabetes Kombinasi Ekstrak Herba Sambiloto dan Daun Sirih Hijau pada Mencit 

      Aprillia, Peggy; Safitri, Cikra Ikhda Nur Hamidah (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Tumbuhan sambiloto (Andrographis paniculata) dan daun sirih (Piper betle L.) memiliki aktivitas farmakologi yang dapat digunakan untuk pengobatan tradisional. Senyawa utama yang terdapat dalam tumbuhan sambiloto ini yaitu ...
    • Uji Aktivitas Formulasi Lip Balm dari Ekstrak Bekatul Padi (Oryza sativa) sebagai Tabir Surya 

      Wijaya, Ii Ro'ika; Safitri, Cikra Ikhda Nur Hamidah (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Bekatul merupakan hasil dari penggilingan gabah menjadi beras, dengan warna coklat muda yang mempunyai senyawa oryzanol, tokoferol dan tokotrienol. Oryzanol merupakan antioksidan alami yang sangat kuat dalam mencegah ...
    • Uji Aktivitas Formulasi Lotion Tabir Surya Ekstrak Bekatul Padi (Oryza sativa L.) 

      Safitri, Desi Karisma; Safitri, Cikra Ikhda Nur Hamidah (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Bekatul adalah lapisan luar dari beras yang terlepas saat proses penggilingan gabah yang mengandung senyawa bioaktif seperti tokoferol, tokotrienol dan oryzanol. Oryzanol adalah senyawa antioksidan alami yang terdapat pada ...
    • Uji Awal Kemampuan Acanthus montanus sebagai Fitoremediasi Detergen 

      Ilham, Mochammad; Irawanto, Rony (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Kebun Raya Purwodadi adalah lembaga konservasi tumbuhan ex-situ yang yang bertujuan untuk konservasi, penelitian, pendidikan, wisata dan jasa lingkungan.. Salah satu upaya pemanfaatan tumbuhan dalam solusi permasalahan ...
    • Uji Efektivitas Gel Hand Sanitizer sebagai Antiseptik Tangan berbasis Ekstrak Daun Trembesi (Albizia saman (Jacq.) Merr) dan Stevia 

      Ariningrum, Nurul Diah; Nurjanah, Bety Anisa Dwi; Maulana, Muhammad Rifki; Harismah, Kun (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Dalam rangka menjaga kebersihan tangan untuk mengantisipasi terjangkitnya penyakit corona telah dilakukan penelitian tentang pembuatan gel hand sanitizer bebas pelarut etanol (alkohol) dari daun trembesi dan daun stevia. ...
    • Uji Formulasi Gel Hand Sanitizer berbasis Ekstrak Daun Salam (Syzygium polyanthum) dan Daun Stevia sebagai Antiseptik Tangan 

      Nurjanah, Bety Anisa Dwi; Ariningrum, Nurul Diah; Maulana, Muhammad Rifki; Harismah, Kun (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Kehidupan modern saat ini, masyarakat memiliki kecenderungan untuk menggunakan produk antiseptik yang praktis dan efektif untuk mencegah penyakit infeksi dan menjaga kesehatan tubuh. Gel hand sanitizer berbasis alkohol ...
    • Uji Organoleptik dan Ph dari Obat Kumur Herbal Daun Stevia dan Jeruk Siam 

      Astanto, Agung Rifai Windi; Wulansari, Luthfia Dyah Puspita; Aliantrie, Shafira Putri; Harismah, Kun (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Obat kumur merupakan suatu larutan atau cairan yang digunakan untuk membantu memberikan kesegaran pada rongga mulut serta membersihkan mulut dari plak dan organisme yang menyebabkan penyakit rongga mulut. Pada umumnya obat ...
    • Uji Orgonaleptik dan Uji Fisik terhadap Obat Kumur Herbal Stevia dan Kopi Robusta 

      Aliantrie, Shafira Putri; Astanto, Agung Rifai Windi; Wulansari, Luthfia Dyah Puspita; Harismah, Kun (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penambahan ekstrak daun stevia dan kopi robusta dalam menghambat pertumbuhan bakteri Streptococcus mutans pada obat kumur herbal. Penelitian ini termasuk jenis rancangan ...
    • Uji Produktivitas Jati (Tectona grandis L.f) Umur 6 Bulan di Gunung Kidul Yogyakarta 

      Pudjiono, Sugeng; Adinugraha, Hamdan Adma; Fauzi, Muhammad Anis (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Jati (Tectona grandis L.f) merupakan salah satu tanaman penghasil kayu yang banyak diminati untuk dikembangkan. Untuk mendapatkan kayu Jati yang mempunyai pertumbuhan unggul dilakukan salah satunya adalah dengan perbanyakan ...
    • Uji Sensoris Kertas Karton dengan Bahan Dasar Serbuk Gergaji Kayu Jati dan Daun Gajahan dengan Penambahan NaOH dan Pewarna Alami 

      Astuti, Utami Widi; Asngad, Aminah (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Serbuk gergaji kayu jati dan daun gajahan merupakan bahan alternative yang mengandung serat dan selulosa tinggi. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui uji sensoris kertas karton dari serbuk gergaji kayu jati dan ...
    • Uji Stabilitas Fisika Hand Sanitizer Antiseptik berbasis Daun Stevia dan Kulit Nanas (Ananas comosus (L.) Merr.) 

      Maulana, Muhammad Rifki; Ariningrum, Nurul Diah; Nurjanah, Bety Anisa Dwi; Harismah, Kun (Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Ke-5, 2020-07)
      Pada awal Maret 2020 di pasaran terjadi kelangkaan persediaan hand sanitizer hal ini disebabkan karena masyarakat memborong sebagai antisipasi untuk menjaga kebersihan agar terhindar dari virus corona. Untuk memenuhi ...