Prosiding Industrial Engineering National Conference (IENACO): Recent submissions
Now showing items 361-380 of 658
-
Perencanaan Riset Pasar Produk Modern Photo Frame Berbahan Fiber
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Kota Surakarta merupakan salah satu kota kesenian yang ada di Indonesia. Jumlah peminat fotografi dan seni melukis di kota ini terus berkembang. Hal ini tidak terlepas dari produk photo frame sebagai asesoris penghias ... -
Perencanaan Riset Pasar Produk Beras Organik Grade 1
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Usaha produksi beras organik grade 1 merupakan salah satu pelaku usaha di bidang pangan. Produsen melakukan pemasaran produknya secara manual dengan mencari pedagang besar di kota-kota besar dengan sistem kontrak. Tetapi ... -
Perencanaan Riset Pasar Produk Ampyang Cokelat
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Usaha pembuatan ampyang cokelat merupakan salah satu usaha di bidang pangan, dalam sehari ampyang cokelat yang terjual hanya sekitar 8 – 10 bungkus, sedikitnya produk yang terjual mempengaruhi tingkat produksi yang rendah. ... -
Pengaruh Kepuasan Pengguna Terhadap Transfer Teknologi pada Proyek Implementasi Sistem ERP di UKM
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Untuk meningkatkan daya saing UKM di era perdagangan global dan menyambut Masyarakat Ekonomi ASEAN 2015, dibutuhkan langkah-langkah manajemen yang tepat dan efektif dalam hal efisiensi, produktivitas, kecepatan dan ... -
Model Konseptual Pembelajaran Mandiri dalam Pelatihan Pengembangan Desain Keramik bagi Komunitas Perajin Anjun, Plered, Purwakarta
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkonstruksi kerangka konseptual model pembelajarn mandiri dalam konteks pengembangan desain keramik bagi komunitas perajin keramik, Anjun, Plered, Purwakarta. Pembelajaran mandiri ... -
Desain Tas Ransel Pria Berbahan Limbah Kantong Plastik dengan Metode Quality Function Deployment
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Volume limbah kantong plastik di indonesia yang semakin meningkat berdampak pada rusaknya ekosistem dan kesehatan lingkungan. Jika diolah dengan cara yang tepat maka masalah sampah tersebut akan dapat teratasi. Salah ... -
Analisis Kualitas Pelayanan PT. PLN (PERSERO) APJ Surakarta Terhadap Kepuasan Pelanggan Pengguna KWH-Meter Prabayar
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan PT. PLN (Persero) APJ Surakarta terhadap kepuasan pelanggan pengguna Kwh-Meter Prabayar . Adapun kualitas pelayanan yang akan diteliti terdiri dari ... -
Model Budaya Wirausaha Berbasis Nilai-Nilai Kewirausahaan Islami
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)The aim of this research is integrate the Islamic business values model, Islamic social responsibility and local culturalwisdom to intention and business performance. This research design used explanatory quantitative ... -
Perancangan Strategis Bisnis Bagi Usaha Kecil Sepatu Batok Kelapa
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Buah Kelapa sebagai bahan komoditi lokal merupakan bahan baku pangan yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat. Kebutuhan ini akan terus meningkat pada masa yang akan datang mengingat pola hidup masyarakat yang tidak dapat ... -
Model Konvergensi Terhadap Estensifikasi Pajak Business Online (E-Commerce) Guna Optimalisasi Pajak
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)The tax revenue target set by the government always increase, 2014 tax revenue target of Rp.1.110,2 trillion, or 66.6% of total state revenue target of Rp.1,667.1 trillion. While the 2015 tax revenue target of Rp 1.294.25 ... -
Kelayakan UMK Adopsi Teknologi Penangan Pascapanen Nanas Pada Kawasan Pengembangan Industri Pengolahan Wilayah Subang
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Telah dilakukan penelitian kelayakan UMK pengolahan nanas, dengan metoda survei dan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian bahwa sebagian besar UMK memanfaatkan teknologi untuk memproduksi dodol nanas. Sebagian besar ... -
Pengembangan Jiwa dan Kecerdasan Wirausaha Untuk Kemandirian Bangsa
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Indonesia masih perlu banyak pengusaha muda. Idealnya, jumlah wirausaha di sebuah negara adalah sekitar 2% dari jumlah penduduk. Faktor apa yang menyebabkan jiwa wirausaha Indonesia masih rendah? Apa bedanya orang yang ... -
Kajian Hukum Perlindungan Konsumen Terhadap Penggunaan Media Online Bagi Bisnis Mahasiswa (Studi Kasus Mahasiswa Politeknik Indonusa Surakarta)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Internet terjangkau semua kalangan menjadi salah satu faktor pengembangan bisnis secara online. Kegiatan bisnis online mulai berkembang, terutama dikalangan mahasiswa. Penelitian ini berusaha menggambarkan mahasiswa yang ... -
Agen Hayati untuk Pengembangan Pertanian Organik dan Peningkatan Ekonomi Petani
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Since Indonesian government has launched Go Organic 2010 to endorsed organic agriculture, the development of organic farming is growing fast although there are some various problems behind such as market constraints, ... -
Program Ipteks Bagi Kewirausahaan (IBK) Sebagai Model Pengembangan Minat Wirausaha bagi Mahasiswa (Studi Kasus di Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Penelitian ini bertujuan menganalisis dan mendeskripsikan pelaksanaan program Ipteks bagi Kewirausahaan sebagai model pengembangan minat wirausaha bagi mahasiswa di Universitas Veteran Bangun Nusantara (Univet Bantara) ... -
Analisis Minat Pasar Kerajinan Tangan Botol Plastik Bekas
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Masalah sampah dihadapi hampir semua kota bahkan semua negara, tetapi di negara-negara maju yang masyarakatnya telah sadar lingkungan, masyarakatnya sudah berhasil mengatasi sampah. Pengelolaan sampah tidak hanya menjadi ... -
Strategi Pengembangan Industri Roti (Studi Kasus di CV Mandiri)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Roti merupakan salah satu produk olahan makanan dari tepung terigu yang sangat digemari oleh sebagian besar orang. Berbagai jenis roti dari berbagai perusahaan sangat mudah dijumpai di toko-toko tradisional maupun toko-toko ... -
Pengaruh Pelayanan, Sanksi, Sistem Perpajakan Kesadaran Wajib Pajak, Terhadap Kepatuhan Membayar Pajak Bumi dan Bangunan di Desa Tirtosuworo, Giriwoyo, Wonogiri
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan, sanksi pajak, sistem perpajakan, dan kesadaran wajib pajak secara parsial dan simultan terhadap variabel kepatuhan membayar Pajak Bumi dan Bangunan. ... -
Pengaruh Karakteristik Perusahaan, GCG dan CSR Terhadap Penghindaran Pajak
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Karakteristik Perusahaan, Good Corporate Governance, Corporate Social Responsibility terhadap penghindaran pajak. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan ... -
Analisis Perilaku Selamat Karyawan Sabila Craft dengan Metode Behaviour Based Safety Guna Mendukung Perolehan Penghargaan SNI Award
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Sabila Craft merupakan salah satu industri kecil yang menghasilkan aneka kerajinan berbahan baku kulit kerang. Lingkungan kerjanya mempunyai potensi bahaya yang cukup tinggi terutama debu yang berasal dari proses pemotongan ...