Prosiding Industrial Engineering National Conference (IENACO): Recent submissions
Now showing items 381-400 of 658
-
Deskripsi Pola Pengembangan Stasiun Alih Teknologi Tepat Guna : Studi Kasus SATTG LIPI Dawuan - Subang
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Teknologi Tepat Guna (TTG) merupakan teknologi yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat dan bisa dimanfaatkan pada rentang waktu tertentu. TTG dapat diimplementasikan untuk pemberdayaan masyarakat perkotaan maupun pedesaan. ... -
Perancangan Alat Penabur Pakan Ikan pada Akuarium Menggunakan Mikrokontroler Arduino UNO
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Pemberian pakan ikan secara manual pada usaha ikan hias menjadi permasalahan yang polemik, khususnya ketika memasuki masa liburan, dimana karyawan dan pemilik usaha sering tidak berada ditempat untuk aktifitas tersebut. ... -
Analisis Nilai Tambah, Keuntungan dan Efisiensi Pengolahan Tepung Umbi Garut, Ubi Ungu dan Ubi Kayu Kelompok Wanita Tani (KWT) “Melati” di Kabupaten Kulon Progo
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Penelitian ini bertujuan menganalisis besarnya nilai tambah, keuntungan dan efisiensi yang diperoleh dari pengolahan umbi garut, ubiungu, dan ubi kayu menjadi tepung. Penelitian ini merupakan Studi Kasus, keempat unit ... -
Riset Pasar Food Truck Ayam Bakar
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Banyaknya pesaing dan kegagalan dalam mengelola usaha mengakibatkan turunnya omzet rumah makan Gopar yang berada di Jl. Gatot Subroto, Manding Kabupaten Temanggung. Pemilik tempat makan memilih berjualan menggunakan ... -
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Penumpang Bus AKAP Dalam Meningkatkan Penjualan
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)This study aims to analyze the influence of external factors (culture and sub-cultures, social classes and groups of reference, Reference family, Role and status) and internal factors (age and stage of life cycle, state ... -
Pengungkapan Corporate Social Responsibility pada Laporan Keuangan dan Determinasinya
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji secara empiris dan menganalisis pengaruh dari profitabilitas, likuiditas, leverage, umur perusahaan, dan dewan komisaris independen terhadap pengungkapan corporate social ... -
Analisis Hubungan Antara Kepuasan Pelanggan Berdasarkan Kualitas Layanan E-Commerce Terhadap Loyalitas Pelanggan dengan Menggunakan Metode Statistik (Studi Kasus di Website E-Commerce LAZADA)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Dewasa ini trend E-commerce berkembang sangat pesat, hal ini di dukung dengan fenomena berbelanja secara online yang ramai digunakan oleh masyarakat. Karena proses jual-beli berlangsung secara online, faktor utama yang ... -
Implementasi Akuntansi Berbasis SAK ETAP dengan Menggunakan Excel For Accounting (EFA) pada UD. Dani Shoes Periode 2014 – 2015
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Usaha mikro kecil dan menengah merupakan salah satu penopang perekomian di Indonesia. UMKM di Indonesia umumnya dan UMKM di Sumatra Utara khususnya telah mengalami perkembangan yang pesat dari tahun – tahun. Namun, masih ... -
Peningkatan Produktivitas dengan Metode Green Productivity pada Industri Pengolahan Tempe
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Kelompok Industri Tempe Lestari merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang industri makanan pembuatan tempe. Permasalahan yang terjadi adalah perusahaan belum melakukan pengukuran dan evaluasi produktivitas dan ... -
Perancangan Aspek Teknis dan Produksi Pada Industri Pengolahan Rumput Laut Menjadi Produk Nata de Seaweed
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)ndonesia merupakan salah satu negara kepulauan yang memiliki keanekaragaman sumber daya laut, salah satunya adalah rumput laut. Ekspedisi Siboga pada tahun 1899-1900 telah mampu mengidentifikasi sekitar 782 jenis rumput ... -
Perbaikan Kualitas Layanan Hotel dengan Menggunakan Model Servqual dan Performance Control Matrix (Studi Kasus di University Hotel UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Objektif penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat layanan yang diberikan oleh University Hotel UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta dengan menggunakan model SERVQUAL dan performance control matrix. SER VQUAL dan performance ... -
Kajian Peningkatan Kemampuan Teknologi Unit Usaha Pengolahan Kopi Lombokmule Paece di Lombok Barat – Nusa Tenggara Barat
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Salah satu langkah inovatif yang patut dipertimbangkan dalam peningkatan daya saing produk UMKM adalah adanya masukan Teknologi Tepat Guna(TTG).Mengingat arah strategis dan kebijakan pembangunan nasional yang ingin ... -
Usulan Pengukuran Kinerja Studi Kasus di CV Cihanjuang Inti Teknik Cimahi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Persaingan bisnis yang ketat saat ini menjadi tantangan bagi perusahaan, khususnya UMKM. Persaingan bisnis yang ketat di era pasar bebas sekarang ini memaksa perusahaanperusahaan untuk menyesuaikan diri dalam menghadapi ... -
Analisis Ketelusuran Rantai Pasok Hortikultura Berorientasi Ekspor dengan Metode SCOR (Studi Kasus)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Kebutuhan akan rantai pasok dibutuhkan oleh eksportir produk hortikultura. Salah satu eksportir produk hortikultura Jawa Tengah di daerah Temanggung, memiliki rantai pasok yang besar sehingga berdampak pada kurangnya ... -
Penilaian Kinerja Klaster Industri Pada Sentra Mebel di Desa Tahunan Jepara
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Mebel merupakan produk unggulan Kabupaten Jepara. Salah satu sentra industri mebel terletak di desa Tahunan Jepara yang memiliki kontribusi cukup tinggi terhadap pendapatan daerah Kabupaten Jepara. Namun, beberapa tahun ... -
Peran Relationship Age Dalam Membentuk Loyalitas Pelanggan Telepon Seluler
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)Memiliki pelanggan yang loyal merupakanimpian dari setiap pelaku bisnis. Saat ini para ahli telah mencoba untuk membangun konsep dan teori tentang loyalitas pelanggan barang atau jasatermasuk pada industri telekomunikasi ... -
Evaluasi Kinerja Pemasok Bahan Bakar Batubara Di PT. X Menggunakan DEA/GA
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)PT. X adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang pembangkitan tenaga listrik Jawa-Bali. Permasalahan yang dihapadapi oleh perusahaan ini adalah tidak adanya suatu metode khusus dalam mengevaluasi kinerja pemasok ... -
Analisis Pengendalian Kualitas Produk Steel Pipes Dan Tubulars Menggunakan Metode Failure Mode And Effect Analysis (FMEA) Pada PT. Dwi Sumber Arca Waja Batam
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)PT. Dwi Sumber Arca Waja Batam merupakan perusahaan yang bergerak di bidang produksi pipa minyak dan tubular di Indonesia, mengalami masalah cukup serius terhadap pengendalian kualitas dengan angka pengerjaan ulang ... -
Analisis Pengendalian Kualitas Kejernihan Gula di PT Tersana Baru Dengan Menggunakan Peta Kendali Exponentially Weighted Moving Everage (EWMA)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)enelitiaan ini tentang analisis pengendalian terhadap perubahan atau pergeseran tingkat kejernihan gula. Metode yang digunakan dalam pengolahan data untuk mengetahui pergeseran besar dan kesesuaian standar perusahaan ... -
Aplikasi Pendekatan Six Sigma dan Kaizen Untuk Peningkatan Kualitas Pada Proses Produksi Produk Botol Minum Plastik Tipe CB 061 Di PT. AMP Demak
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-23)PT. AMP adalah perusahaan yang bergerak dalam industri pengolahan bijih plastik. Objek penelitian ini adalah pada proses produksi botol minuman tipe CB 061 Plant I Injection karena persentase lot reject product ini selalu ...