Browsing Simposium Nasional Ke-15 RAPI 2016 by Issue Date
Now showing items 1-20 of 68
-
Analisis Kenyamanan Termal Siswa di Dalam Ruang Kelas (Studi Kasus SD Inpres Tamalanrea IV Makassar)
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi tingkat kenyamanan dan preferensi termal pengguna (murid/siswa) di dalam ruang kelas sekolah dasar di Kota Makassar. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yang pengambilan ... -
Desain Panjang Las pada Sambungan Las Geser Eksentris dengan Metode Bagi-Dua (Bisection)
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Salah satu peranan teknologi pada bidang rekayasa adalah pada bidang rekayasa struktur dalam mendesain suatu elemen pada struktur baja. Sambungan antar elemen merupakan salah satu yang harus diperhatikan dalam merencanakan ... -
Fatigue Endurance and Hardness Characterization of DLC (DIAMOND-LIKE CARBON) Coating On HQ 805 Substrat
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Machinery steel HQ (High Quality) 805 is a group of machinery steels that are widely used as machinery components such as long shafts, crankshafts, gears, rods and pins. HQ 805 steel is a low alloy steel and has chemical ... -
Evaluasi Kualitas Layanan E-Government Pemerintah Kota Yogyakarta Dengan Metode E-GovQual ModifikasI
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Pemerintah Kota Yogyakarta menerapkan strategi peningkatan pelayanan umum, komunikasi dan informasi dengan mengembangkan teknologi informasi dan aplikasi telematika dalam rangka egovernment. Salah satu implementasi ... -
Efisiensi Pelunakan Air Sadah Menggunakan Bentonit Teraktivasi dengan Metode Pertukaran Ion
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efisiensi pelunakan air sadah menggunakan bentonit yang diaktivasi menggunakan metode pertukaran ion pada kolom kromatografi serta mengetahui pH optimum kondisi kolom yang ... -
Evaluasi Kualitas Produk Push Up Detector dengan Menggunakan Pendekatan Ergonomi
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Push up adalah gerakan Calisthenics favorit karena hanya membutuhkan badan dan tanah. Push up juga sangat baik untuk upper body. push up detector dirancang untuk memudahkan dalam melakukan push up, penelitian ini bermaanfaat ... -
Tinjauan Variasi Diameter Butiran Terhadap Kuat Geser Tanah Lempung Kapur (Studi Kasus Tanah Tanon, Sragen)
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Penelitian ini menitik beratkan pada pengaruh variasi butiran tanah lempung kapur terhadap nilai kuat geser tanah.Hal ini berawal dari pemikiran bahwa semakin kecil ukuran butiran tanah, diharapkan semakin banyak kapur ... -
Perilaku Kuat Tekan Dan Kuat Lentur Dinding Panel Batu Bata Merah Dengan Perkuatan Tulangan Bambu
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Pada umumnya tembok atau dinding dibuat dari bahan batu kali atau bata merah yang dilapisi dengan mortar, pada volume besar dan letak bangunan di daerah yang memerlukan perlakuan khusus, seperti didaerah gempa dan bangunan ... -
Perancangan Produk Pispot Dua Bagian dengan Pendekatan Quality Function Deployment (QFD) dan Analisis SWOT
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Keterbatasan gerak pada orang sakit membuat kurang luasnya aktivitas yang dilakukan. Hal ini mengharuskan adanya alat bantu untuk tetap memenuhi kebutuhan hidup. Kebutuhan hidup manusia dibedakan menjadi kebutuhan ... -
Audit Energi Dengan Pendekatan Metode AHP (Analytical Hierarchy Process) Untuk Penghematan Energi Listrik (Studi Kasus: PT. ABC)
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Meningkatnya pembangunan yang diikuti perkembangan perekonomian Indonesia mengakibatkan kebutuhan energi nasional semakin meningkat. Salah satu energi di Indonesia yang terus meningkat adalah energi listrik. Energi listrik ... -
Emisi Smoke dan Keausan Logam pada Pelumas Kendaraan Truk Berbahan Bakar Biodiesel Duapuluh Persen
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Untuk mendukung implementasi pemakaian bahan bakar biodiesel dua puluh persen, pemerintah melalui kementerian ESDM bekerjasama dengan BT2MP telah melakukan uji jalan dan road show sejauh 40.000 kilometer lintas Jawa ... -
Klasifikasi Glaucoma Menggunakan Cup-To-Disc Ratio dan Neural Network
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Glaucoma adalah penyebab utama kebutaan dunia, terhitung 12,3% kebutaan permanen menurut Organisasi Kesehatan Dunia. Penyakit ini khususnya prevalent di Asia, sampai lebih dari 50% kasus glaucoma total ditemukan di daerah ... -
Identifikasi Lingkup Kerja Konsultan Manajemen Konstruksi Pada Dokumen Kontrak Untuk Mengurangi Risiko Keterlambatan pada Proyek Konstruksi Bangunan Gedung Bertingkat Tinggi di DKI Jakarta
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Proyek konstruksi berskala besar umumnya melibatkan jasa konsultan Manajemen Konstruksi, dengan tujuan agar kinerja proyek tercapai. Lingkup kerja Konsultan MK dinyatakan dalam dokumen kontrak sebagai kesepakatan tertulis ... -
Pengembangan Jaringan Bisnis Sosial Berbasis Komunitas Pelaku Usaha Berbahan Baku Ubi Kayu
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Sebagian besar jaringan bisnis pelaku usaha berbahan baku ubi kayu masih memiliki keterbatasan dalam beberapa hal, diantaranya keterbatasan akses informasi, akses modal dan akses pasar. Upaya untuk mengatasi keterbatasan ... -
Kelayakan Tarif Batik Solo Trans (BST) Ditinjau dari Ability To Pay (ATP) dan Willingness To Pay (WTP)
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Konsekuensi menggunakan angkutan umum adalah adanya kewajiban untuk membayar tarif kepada pihak operator kendaraannya. Tarif yang dikeluarkan dapat ditetapkan berdasarkan biaya standar operasional kendaraan saja maupun ... -
Konsep Membangun Aplikasi Multiplatform Dengan Optimalisasi Penggunaan View, Function Dan Trigger Pada RDBMS PostgreSQL
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Perkembangan Teknologi informasi mengalami lompatan yang luar biasa dasawarsa ini, dengan semakin pesat perkembangan bahasa pemrograman, database serta sistem operasi menyebabkan ada ketimpangan dalam implementasi di ... -
Pemanfaatan Limbah Bulu Ayam Sebagai Material Pembuat Panel Akustik
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Bulu ayam merupakan limbah yang setiap hari diproduksi dan masih belum banyak dimanfaatkan. Beberapa penelitian telah membuktikan bahwa bulu ayam bisa digunakan untuk bahan akustik. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi ... -
Konsep Courtyard Pada Permukiman Multi-Etnis Historis di Kota Lama Gresik Sebagai Konsep Kearifan Lokal Berdasarkan Perspektif Post-Kolonial
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Perkembangan kota-kota Indonesia khususnya Jawa, tidak terlepas dari sejarah kota-kota pesisir sebagai bandar perniagaan, bertemunya berbagai etnis pendatang, dan berkembang menjadi kota multikultur yang heterogen. Pada ... -
Recovery Logam Perak dari Limbah Cair Bekas Pencucian Foto Rontgen: Karakterisasi Elektrokimia
(Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-12-07)Pembuatan negatif film Rontgen di laboratorium instalasi Rontgen adalah Salah satu kegiatan rumah sakit yang menghasilkan limbah cair. Limbah ini mengandung berbagai senyawa kimia dengan kandungan utama adalah logam Ag ...