Now showing items 2190-2209 of 7463

    • HUBUNGAN TINGKAT STRES TERHADAP INDEKS PRESTASI KUMULATIF MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN 

      Feriyanto, Dedek Dani; Sulistyani, S; Ichsan, Burhannudin; Herawati, Erna (Proceeding Book National Symposium and Workshop Continuing Medical Education XIV, 2021-02)
      Pendidikan kedokteran merupakan pendidikan yang cukup berat karena harus melewati dua tahapan yaitu preklinik dan klinik. Pada masa preklinik yang ditempuh selama 3,5 tahun mahasiswa harus mampu memenuhi Indeks Prestasi ...
    • HUBUNGAN TINGKAT STRES, KUALITAS TIDUR, TINGKAT DEPRESIDAN PENGGUNAAN GADGET DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA KEDOKTERAN 

      Asshiddiqie, Jimly; Triastuti, N Juni (Proceeding Book Call for Paper Thalamus: Medical Research For Better Health, 2020)
      Stres akademik merupakan kombinasi yang diperoleh dari persepsi siswa terhadap pengetahuan yang harus didapat namun tidak didukung oleh waktu yang cukup untuk mendapatkannya.Kualitas tidur buruk sering dijumpai terutama ...
    • Hubungan Tingkat Toleransi dengan Hasil Belajar Matematika Siswa di SMA Negeri 50 Jakarta 

      Fadhiil, Rahmat; Azhar, Ervin; Kurniawan, Yunda (Prosiding Konferensi Nasional Penelitian Matematika dan Pembelajarannya (KNPMP) IV 2019, 2019-03)
      Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terdapat atau tidaknya hubungan antara tingkat toleransi siswa terhadap hasil belajar matematika. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 50 Jakarta dengan populasi yaitu kelas ...
    • HUBUNGAN USIA DAN MEROKOK TERHADAP NILAI KAPASITAS VITAL PAKSA (KVP) PADA PASIEN PPOK STABIL DI BBKPM SURAKARTA 

      Pratiwi, Aprilia Fani; Jatmiko, Safari Wahyu; Nursanto, Dodik; Basuki, Sri Wahyu (Proceeding Book National Symposium and Workshop Continuing Medical Education XIV, 2021-02)
      Hasil spirometri normal menunjukkan VEP1 >80% dan KVP >80%. Hasil spirometri pada PPOK dapat mengalami penurunan KVP. Terdapat hal yang dapat mempengaruhi KVP pada PPOK yaitu usia dan pola hidup yang buruk contohnya ...
    • HUBUNGAN USIA IBU DAN PARITAS TERHADAP KEJADIAN KETUBAN PECAH DINI DI RS PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA 

      Trihapsari, Diar; Agustina, Tri; Lestari, Nining; Raharja, Supanji (Proceeding Book National Symposium and Workshop Continuing Medical Education XIV, 2021-02)
      Masalah ketuban pecah dini (KPD) perlu mendapatkan perhatian yang lebih besar, karena prevalensinya yang cukup besar dan cenderung meningkat. Menurut P.O.G.I tahun 2019 kejadian Ketuban pecah dini (KPD) terjadi pada ...
    • Hubungan Usia, Jenis kelamin dan Kadar Gula Darah Sewaktu dengan Kadar Kreatinin Serum pada Pasien Diabetes Mellitus di RSUD Prambanan Sleman Yogyakarta 

      Damayanti, Santi; Nekada, Cornelia D.Y.; Wijihastuti, Wahyu (Prosiding Seminar Nasional Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta 2021 (Profesi Ners XXIII), 2021-03)
      Nefropati diabetik merupakan kerusakan ginjal yang sering terjadi pada pasien diabetes mellitus. Salah satu pemeriksaan yang digunakan untuk mengetahui fungsi ginjal adalah pemeriksaan kadar kreatinin serum. Penelitian ini ...
    • HUBUNGAN USIA, JENIS KELAMIN, IMT DAN HIPERTENSI TERHADAP DERAJAT OSTEOARTRITIS SENDI LUTUT BERDASARKAN RADIOLOGIS KELLGREN LAWRENCE 

      Laksmitasari, Wynanda; Mahmuda, Iin Novita Nurhidayati; Jatmiko, Safari Wahyu; Sulistyani, S (Proceeding Book National Symposium and Workshop Continuing Medical Education XIV, 2021-02)
      Osteoartritis (OA) adalah salah satu penyakit sendi paling banyak di dunia, termasuk di Indonesia. Perubahan radiografi, terutama osteofit, sangat umum pada osteoartritis yang dapat dinilai berdasarkan kriteria Kellgren ...
    • HUBUNGAN USIA, MASA KERJA, MEROKOK DAN IMT DENGAN KEJADIAN LOW BACK PAIN (LBP) PADA PENJAHIT KONVEKSI 

      Hasyim, Reno Latif; Triastuti, N Juni (Proceeding Book Call for Paper Thalamus: Medical Research For Better Health, 2020)
      Low Back Pain (LBP) adalah sensasi nyeri pada area lumbosacral (di antara sudut iga terbawah sampai lipatan bokong) yang berupa nyeri lokal, nyeri radikuler, atau kombinasi keduanya. Keadaan LBP dipengaruhi oleh berbagai ...
    • Hukum Progresif: Hukum Berdimensi Transendental dalam Konteks Keindonesiaan 

      Suteki, S (Prosiding Seminar Nasional & Call for Papers Hukum Transendental, 2018-01)
      Sebagai warga negara Indonesia, apa yang ada di benak kita, ketika kita berada di luar negeri ditanya "siapakah Anda"? Tentu akan kita jawab: "Saya si fulan dari Indonesia". Mengapa kita tidak mengatakan nama saja? Hal ini ...
    • Hukum Sebagai Paradigma Fakta Sosial 

      Susila, Jaka (Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2015-04)
      Tulisan dibawah ini membahas tentang paradigma hukum baik paradigma rasional maupun paradigma fakta sosial yang merupakan basis berlakunya hukum. Dalam masyarakat modern tumpuan hukum untuk menopang jalannya pemerintahan ...
    • Hukum yang Responsif terhadap Revolusi Industri 4.0 dalam Perspektif Pancasila 

      Sanusi, S; Rizkianto, Kus; Rahayu, Kanti (Prosiding Seminar Nasional & Call for Papers Hukum dan Industri, 2019-04)
      Revolusi Industri 4.0 dengan simpul utamanya ialah Internet dan Teknologi Informasi memicu perubahan pola pikir, pola kerja, dan pola hidup warga negara di berbagai negara yang ditandai dengan ciri-ciri : sederhana, ...
    • Human Biasin Construction Industry and ReducingIts Effect Usingthe Last Planner System Method (Case Study in PT. XYZ) 

      Mutmainah; Panudju, Ahmad Andreas Tri (Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12-04)
      Research on decision-making in lean environment has not been studied enough, and that inspired us to run more precise investigation in that area. Nowadays, with the implementation of lean in numerous companies all over ...
    • Human Resources Accounting Disclosure, ASEAN Corporate Governance Scorecard dan Kinerja Keuangan Perusahaan 

      Wulandari, Triana; Meilani, Sayekti Endah Retno (Seminar Nasional dan The 6th Call For Syariah Paper (SANCALL) 2019, 2019-07)
      This study aims to examine the effect of the ASEAN Corporate Governance Scorecard and disclosure of human resource accounting on the company's financial performance. The ASEAN Capital Market Forum (2015) introduced the ...
    • Humanisasi Proporsi Masjid Agung Yogyakarta dan Keberlanjutannya dalam Mereduksi Kebisingan 

      Syamsiyah, Nur Rahmawati; Dharoko, Atyanto; Utami, Sentagi Sesoty (Buku Prosiding Simposium Nasional Rekayasa Aplikasi dan Perancangan Industri (RAPI) XVI Tahun 2017, 2017-12-13)
      Kebisingan dianggap sebagai suara yang mengganggu. Komponen luar seperti vegetasi, pagar, dan jarak antara sumber suara dan penerima dapat mengurangi kebisingan. Makalah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan bahwa ada ...
    • Humor Berkarakter sebagai Nilai Pendidikan Karakter 

      Kusmanto, Hari; Saputro, Duwi; Setyawati, Rani; Haryanti, Putri (Seminar Nasional GEOTIK 2019, 2019-04)
      Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai pendidikan karakter pada wacana humor yang terdapat di Whatshapp. Data dalam penelitian ini berupa kata, frasa, kalimat dan wacana yang memiliki nilai pendidikan ...
    • Humor dalam Olah Raga Tenis Informal: Referensi dan Fungsi 

      Haryanto, Sigit (Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (SEMNAS KBSP) V 2018, 2018-04)
      Humor dapat terjadi diberbagai tempat, misalnya: di sekolah, ruang kerja, gedung pertemuan, studio televisi, dan tempat olah raga. Humor berkaitan erat dengan kegembiraan atau kelucuan. Biasanya seseorang akan tertawa atau ...
    • Husnudzan and Anxiety in Students Dealing with National Examination 

      Shabrina, Nur Baity Ulya; Rachmawati, Mira Aliza (ISETH 2019 (International Summit on Science, Technology, and Humanity), 2019)
      National exams as an evaluation stage of learning often make students feel anxious. anxiety arises because of perceptions about the inability to deal with themselves and have an impact on the disruption of thinking ...
    • Hybrid Arimax-NN Model for Forecasting Inflation 

      Eksiandayani, Santi; Suhartono; Prastyo, Dedy Dwi (Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2015-12-07)
      Inflation became an important component in the economy as an indicator of the increase in prices of goods and services. In addition to general inflation, there are also seven groups of inflation categorized based on ...
    • Hydraulic Effect Analysis Of Channel Short-Cut In Meandering River 

      Tunas, I Gede; Maadji, Rizaldi; Rusdin, Andi (Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013-11-03)
      Short-cut is one offlood control technique in meandering river especially in downstream reach. In some cases, this technique is still used although in eco-hydraulic concept, it is less effective and on the contrary, it ...
    • HYMEN IMPERFORATA: LAPORAN KASUS 

      Hafidhah, Amalia Nur (Proceeding Book National Symposium and Workshop Continuing Medical Education XIV, 2021-02)
      Hymen imperforata/Atresia hymen merupakan hymen dengan membran yang solid tanpa lubang. Hymen imperforata merupakan salah satu dari penyebab Pseudoamenorrhea/Cryptomenorrhea (haid ada, tetapi darah haid tidak keluar) ...