Prosiding Konferensi Nasional Penelitian Matematika dan Pembelajarannya: Recent submissions
Now showing items 261-280 of 548
-
Optimalisasi Matrik Bobot Spasial Berdasarkan K-Nearest Neighbor Dalam Spasial Lag Model
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)Permasalahan dalam analisis sapatial ekonometrik yang berkaitan dengan spasial lag dependensi yaitu belum ditemukan solusi tepat dalam menentukan struktur dependensi pada data spasial. Struktur dependensi ini umumnya ... -
Bayesian Spasial Varying Coeffcient Model Dalam Menaksir Resiko Relatif Penyakit Diare di Kota Bandung
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)Penyakit diare masih merupakan masalah kesehatan di Indonesia khususnya di Kota Bandung. karena morbiditas dan mortalitas-nya yang masih tinggi. Pemodelan regresi Poisson Global dinilai kurang tepat digunakan dalam ... -
Menentukan Jarak Pada Ruang Dimensi Tiga Dengan Analisis Vektor
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)This article is a study on the ways of vector concepts to determine the distance in threedimensional space. Typically, mathematics learning has introduced three-dimensional to students at the middle school ... -
Penggunaan Distribusi Peluang Johnson SB Untuk Optimasi Pemeliharaan Mesin
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)Pemeliharaan mesin merupakan hal yang sangat penting dalam bidang industri, di PT “X” yang memproduksi komponen pesawat terbang konsumennya berskala internasional sehingga harus menjaga reputasi dalam memenuhi permintaan ... -
LQR of Periodic Review Perishable Inventory Systems for Radioisotope Luthesium-177
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)This research is about inventory system with periodic review policy. It will be controlled with linear quadratic regulator to keep the inventory level. This optimal control uses discrete time and has quadratic equation ... -
Perubahan Struktur Ekonomi dan Kesempatan Kerja di Indonesia (ANALISA INPUT OUTPUT)
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)Paper ini bertujuan untuk mengetahui perubahan struktur ekonomi terhadap kesempatan kerja di Indonesia. Perubahan struktur ekonomi yang dibandingkan dalam paper ini antara tahun 1995 dan 2005. Temuan paper menunjukkan ... -
Sektor Tersier dan Kesempatan Kerja di Indonesia (Analisa Input Output)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)Paper ini bertujuan untuk mengetahui peran sektor ekonomi tersier terhadap kesempatan kerja di Indonesia. Sektor tersier terbagi atas sektor perdagangan hotel restoran; sektor pengangkutan dan komunikasi; sektor keuangan ... -
Perhitungan Premi Asuransi Kendaraan Menggunakan Pendekatan Distribusi Peluang
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)Asuransi kendaraan bermotor adalah salah satu jenis asuransi yang paling diminati oleh masyarakat. Dengan mengasuransikan kendaraannya, masyarakat dapat meminimalisir kerugian akibat dari resiko yang mungkin terjadi di ... -
Daftar Isi Konferensi Nasional Penelitian Matematika dan Pembelajarannya II
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18) -
Front Matters Konferensi Nasional Penelitian Matematika dan Pembelajarannya II
(Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18) -
Pengelompokan Kota-Kota di Indonesia Berdasarkan Tingkat Inflasi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017-03-18)Tingkat inflasi menunjukkan persentase perubahan tingkat harga rata-rata tertimbang untuk barang dan jasa dalam perekonomian. Suatu indeks yang menghitung rata-rata perubahan harga dalam suatu periode, dari suatu kumpulan ... -
Daftar isi Konferensi Nasional Penelitian Matematika dan Pembelajarannya 1
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-12) -
Penelitian Matematika untuk Memajukan Bangsa
(2016-03-12) -
Isu-Isu Kunci dan Tren Penelitian Pendidikan Matematika
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-12) -
Halaman Depan Prosiding Konferensi Nasional Pendidikan Matematika dan Pembelajarannya I
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-12) -
Hierarchical Cluster Analysis Terhadap Pelanggan Pasar Beringharjo Yogyakarta
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-12)Pelanggan adalah elemen terpenting dalam menjalankan suatu usaha. Tingginya jumlah pelanggan akan memberikan dampak positif terhadap peningkatan jumlah keuntungan suatu usaha. Berbagai penelitian mengungkapkan bahwa ... -
Kajian Sejumlah Metode Untuk Mencari Solusi Numerik Persamaan Diferensial
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-12)Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan sejumlah metode untuk mencari penyelesaian numerik dari persamaan diferensial, khususnya persamaan diferensial biasa. Pada penelitian ini dibandingkan 3 metode untuk mencari ... -
Decision Rules Pada Kasus Pembegalan Dengan Metode If-Then Dari Rough Set Theory (Studi Kasus: Kecamatan Pujut, Lombok Tengah, NTB)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-12)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pola Decision Rules yang tersembunyi dalam data kasus pembegalan di Kecamatan Pujut Lombok Tengah dengan metode algoritma ifthen dari Rough Set Theory sehingga dapat ... -
Optimisasi Berkendala Menggunakan Metode Gradien Terproyeksi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-03-12)Dalam tulisan ini dibahas tentang metode gradien terproyeksi untuk menyelesaikan masalah optimisasi berkendala dengan kendala yang berbentuk persamaan linear. Pembahasan dimulai dengan memperkenalkan metode gradien untuk ...