Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek): Recent submissions
Now showing items 441-460 of 541
-
Pembuatan Media Pembelajaran Mobile Pocket Book Berbasis Android Menggunakan Adobe Flash Professional CS6 Pada Materi Usaha dan Energi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Begitu pentingnya peranan Fisika, sudah semestinya ilmu ini dapat dipahami dengan mudah bagi peserta didik. Oleh karena itu, kualitas dan kreativitas pendidik dalam proses pembelajaran sangat diperlukan. Pendidik dituntut ... -
Pembuatan Permainan Ular Tangga Fisika sebagai Media Pembelajaran pada Materi Pemanasan Global untuk Siswa SMP
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Fenomena pemanasan global merupakan isu lingkungan yang sampai saat ini masih menjadi pokok permasalahan seluruh negara di dunia. Dalam proses mengurangi dampak pemanasan global, pemerintah Indonesia memasukkan isu ini ... -
Penggunaan Peta Pikiran (Mind Mapping) Sebagai Instrumen Penilaian Kreativitas Mahasiswa Calon Guru Biologi Pada Matakuliah Metodologi Penelitian Berbasis Lesson Study
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Kehidupan masa depan menuntut peserta didik untuk menguasai berbagai keterampilan hidup abad 21 salah satunya adalah keterampilan berpikir kreatif. Keterampilan tersebut dibutuhkan untuk menghadapi berbagai masalah ... -
Potensi Hepaticopsida di Taman Hutan Raya R Soerjo Sebagai Bahan Ajar Mahasiswa Calon Guru Biologi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Mahasiswa Biologi angkatan 2012 dan 2013 berdasarkan survei membutuhkan bahan ajar berbasis penelitian mengenai Tumbuhan Lumut untuk matakuliah Keanekaragaman Tumbuhan. Tujuan penelitian adalah mengidentifikasi tumbuhan ... -
Penerapan Asesmen Kinerja dalam Pendekatan Stem (Sains Teknologi Engineering Matematika) untuk Mengungkap Keterampilan Proses Sains
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Pendidikan di era globalisasi seperti sekarang ini menuntut sekolah untuk dapat menciptakan siswa yang bukan hanya pintar secara kognitif, namun juga secara keterampilan. Salah satu pendekatan yang mampu menciptakan ... -
Studi Pendahuluan Serta Kemampuan Awal Keterampilan Berpikir Kritis dan Berpikir Kreatif Siswa SMA Negeri di Bojonegoro
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Abad XXI merupakan era globalisasi yang ditandai dengan semakin pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Kecakapan hidup yang penting pada abad XXI menurut Greenstein (2012) adalah kecakapan berpikir (thinking) ... -
Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Kelas X SMA Negeri 4 Sidoarjo pada Mata Pelajaran Biologi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Paradigma pembelajaran abad 21 menekankan pada kemampuan siswa dalam mencari tahu dari berbagai sumber, merumuskan permasalahan, berpikir analitis dan kerjasama serta berkolaborasi dalam menyelesaikan masalah. Generasi ... -
Mind Map Sebagai Model Pembelajaran Menilai Penguasaan Konsep dan Alat Evaluasi Menilai Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Mind map atau peta pikiran merupakan teknik pencatatan yang dikembangkan pada tahun 1970-an oleh Tony Buzan. Mind map mengembangkan suatu teknik mencatat yang didasari oleh teori kerja otak sebelah kanan dan sebelah ... -
Kajian Konseptual Proses Berpikir Kreatif dan Pemecahan Masalah
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Manusia selalu diperhadapkan pada permasalahan sehingga diperlukan suatu proses berpikir kreatif untuk memecahkan masalah tersebut. Siswono (2004) menjelaskan proses berpikir kreatif merupakan suatu proses yang ... -
Keterampilan Proses Sains Siswa SMA Negeri 4 Sidoarjo
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Pembelajaran abad 21 bertujuan mempersiapkan siswa agar mampu memecahkan berbagai permasalahan yang terjadi pada masa yang akan datang. Pembelajaran abad 21 menuntut siswa untuk menjadi pelajar aktif (active learners). ... -
Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa Pendidikan Biologi pada Matakuliah Ekologi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Kemampuan berpikir kritis merupakan salah satu soft skill yang harus dimiliki mahasiswa dalam dunia pekerjaan dan menyelesaikan permasalahan kehidupan sehari-hari kemampuan tersebut juga dikembangkan dalam matakuliah ... -
Pengaruh Strategi Pembelajaran Numbered Heads Together (NHT) terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa SMA
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Kecakapan berpikir adalah salah satu dasar keterampilan pendukung pada abad 21. Salah satu kecakapan berpikir adalah keterampilan berpikir kritis.. Rendahnya keterampilan berpikir kritis siswa terlihat dari rendahnya ... -
Pengaruh Model Guided Inquiry terhadap Kemampuan Berpikir Kritis pada Pembelajaran Biologi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model guided inquiry terhadap kemampuan berpikir kritis pada pembelajaran biologi siswa kelas X SMA Negeri 1 Ngemplak Boyolali. Penelitian ini merupakan penelitian quasi ... -
Pengembangan Komik sebagai Media Pembelajaran Program Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Banyaknya gedung, pertokoan, dan perumahan yang berdiri ditengah kota akan berdampak pada berkurangnya lahan atau pekarangan rumah. Hal ini akan berdampak pada ketahanan pangan, ketersediaan lahan hijau dan jumlah ... -
Kajian Konseptual Problem Solving pada Perkuliahan Fisika Dasar I
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Tujuan penting pendidikan adalah membangun kemampuan manusia untuk menggunakan pengetahuannya, bagaimana pebelajar mengakses dan menggunakan pengetahuannya dalam pemecahan masalah. Bagi individu atau kelompok yang ... -
Meningkatkan Pengetahuan dan Keterampilan Metakognisi Siswa Melalui Bahan Ajar Berbasis Konstruktivis-Metakognitif
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Rendahnya level kecapakan sains kemampuan peserta didik Indonesia menurut PISA tahun 2015, memerlukan adanya suatu wahana yang dapat mendukung proses pembelajaran, salah satunya melalui bahan ajar. Bahan ajar yang menarik ... -
Pengembangan Modul Berbasis Inkuiri dan PjBL Berbahan Ajar Potensi Lokal Materi Fungi
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Kurikulum 2006 (KTSP) dan Kurikulum 2013 mengamanatkan dalam pembelajaran menggunakan pendekatan kontekstul dan saintifik. Berdasarkan hasil wawancara dan observasi di SMAN 1 Suralaga Lombok Timur, diperoleh proses ... -
Kajian Penerapan Problem Based Learning Dipadu Numbered Head Together Berbasis Lesson Study
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Berdasarkan hasil observasi di kelas VIII-D di SMP Negeri 1 Wagir tahun ajaran 2015-2016 pembelajaran yang dilakukan guru masih bersifat konvensional. Selain itu juga pernah diterapkan metode diskusi namun kurang berjalan ... -
Pengembangan Two-Tier Multiple Choice Question Disertai Teknik Cri (Certainty of Response Index) sebagai Instrumen Diagnostik Miskonsepsi Materi Genetika
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Konsep adalah sebuah abstraksi dari ciri-ciri yang mempermudah komunikasi manusia dan memungkinkan manusia untuk berpikir. Pemahaman konsep oleh siswa (konsepsi) adalah hal yang sangat penting dalam proses pembelajaran, ... -
Implementasi Problem Based Learning untuk Meningkatkan Habits of Mind, Emotional Intelligence, dan Penguasaan Konsep Siswa
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016-05-21)Kemampuan Habits of Mind, Emotional Intelligence, dan penguasaan konsep dapat dilatih, dikembangkan, dan ditingkatkan melalui suatu model pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan Habits of ...