Volume 22, Nomor 2, Juni 2012
Browse by
Recent Submissions
-
Pengaruh Sarana dan Biaya Pendidikan Terhadap Hasil Belajar di Sekolah Menengah
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012-12)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh sarana dan biaya pendidikan terhadap hasil belajar di sekolah menengah di kota Klaten. Apakah biaya pendidikan merupakan variabel moderating dari sarana ... -
Peningkatan Pembelajaran Sosiologi melalui Model Partispatif Berbasis Poster di Kelas III-Ips SMAN 1 Polanharjo Klaten
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012-12)Pembelajaran Sosiologi di SMA menekankan pemahaman konsep stratifikasi sosial yang meliputi: stratifikasi masyarakat pertanian; stratifikasi dalam masyarakat feodal; pengaruh kolonialisme terhadap stratifikasi sosial; ... -
Intensitas Hubungan Keluarga dan Kecenderungan Memakai Obat Terlarang pada Pemuda di Desa Sewaka Kecamatan Pemalang Kabupaten Pemalang
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012-12)Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan beberapa faktor yang menunjukkanadanya kecenderungan ke arah negatif, membahayakan diri serta masyarakat. Remaja merupakan golongan yang rentan terhadap penyalahgunaan ... -
Wacana Otonomi Pendidikan dalam Media Massa
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012-12)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui wacana yang berkembang pada era otonomi daerah dan otonomi pendidikan pada awal implementasinya. Penelitian dilakukan dengan menggunakan sumber sekunder yaitu dokumentasi berita ... -
Pengaruh Perubahan Bentuk Badan Hukum dari Perum Menjadi Perseroan Terbatas Terhadap Tingkat Pendapatan pada PT. Pos Indonesia (Persero)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012-12)Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui sejauh mana perubahan tingkat pendapatan akibat adanya perubahan bentuk Badan Hukum dari Perum menjadi Persero. Penelitian ini mengambil obyek penelitian pada PT. ... -
Studi Pendapatan Pedagang Kecil Anggota KUD Ditinjau dari Modal Usaha di Kecamatan Sidoharjo Sragen
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012-12)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh besarnya kredit yang diberikan oleh KUD terhadap pendapatan pedagang kecil. Penelitian deskriptif kuantitatif ini menggunakan sampel 30 orang yang diambil ... -
Efektifitas Penggunan Media dalam Meraih Calon Mahasiswa Baru: Studi Kasus pada Lima Perguruan Tinggi Swasta di Surakarta
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012-12)Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan jenis media paling efektif, yang dapat digunakan untuk memperoleh calon mahasiswa baru bagi perguruan tinggi. tujuan lain adlah untuk memperoleh gambaran berbagai alternatif ... -
Penerapan Teori Atribusi Weiner untuk Meningkatkan Pemahaman Analisis Pendapatan Nasional
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012-12)Tujuan penelitian adalah untuk; (1) meningkatkan pemahaman tentang analisis pendapatan nasional dengan menerapkan Teori Atribusi Weiner, (2) sejauh mana peningkatan hasil belajar mahasiswa dari penerapan Teori Atribusi ...