Simposium Nasional Ke-13 RAPI 2014: Recent submissions
Now showing items 61-80 of 106
-
Pemantauan Posisi Armada Bus pada Busway Berbasis Android
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Alat pemantauan posisi armada bus pada Busway berbasis Android dibuat untuk memberikan rasa kenyamanan terhadap waktu kedatangan armada bus yang tidak pasti. Dengan dibuatnya alat ini maka masyarakat pengguna angkutan ... -
Panduan Menggambar bagi Anak Berbasis Komputer
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Menggambar adalah salah satu cara untuk mengekspresikan perasaan melalui goresan pena. Biasanya anak kecil akan merasa kesulitan saat mulai menggambar, sebab jari-jarinya masih perlu dilatih untuk membuat suatu lukisan. ... -
Modifikasi Modem pada Jaringan APRS untuk Pengiriman dan Penerimaan Data Paket Telemetri
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Telah dilakukan modifikasi modem pada jaringan APRS untuk pengiriman dan penerimaan data paket telemetri melalui penyetelan ulang: (a) pada modulatorsecara hardware berupa penambahan kanal ADC masukan dan software berupa ... -
Rancang Bangun Media Pembelajaran Menjahit Berbasis Android
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Keterampilan menjahit merupakan ketrampilan yang tergolong susah dikuasai oleh semua kalangan. Karena menjahit merupakan kegiatan menghubungkan kain, bulu, kulit, dan bahan lain yang dapat dilewati jarum jahit dan benang. ... -
Perancangan Game Multiplatform menggunakan Scirra Construct 2 Dan HTML 5
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Saat ini perkembangan teknologi game berkembang sangatlah pesat, terbukti dengan munculnya berbagai macam game engine yang dapat memfasilitasi pengembang untuk mengembangkan suatu game dengan lebih mudah. Makalah ini ... -
Pengembangan PI Controller sebagai Kendali Respon Cepat pada Motor Induksi 3 Fasa Berbasis Indirect Field Oriented Control (IFOC)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Penelitian mengenai pengaturan kecepatan pada motor induksi 3 fasa semakin lama semakin berkembang, dikarenakan penggunaan pada industri dan khususnya pada kendaraan hybrid semakin banyak dikembangkan. Namun ada beberapa ... -
Analisis Gangguan Hubung Singkat Satu Fase ke Tanah pada Sistem Distribusi Standar IEEE 13 Bus
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Pada operasi sistem tenaga listrik sering terjadi gangguan yang mengakibatkan terganggunya penyaluran tenaga listrik ke konsumen. Jenis gangguan yang sering terjadi pada sistem tenaga listrik adalah hubung singkat satu ... -
Perancangan Sistem Informasi Posyandu Online
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Kemajuan perkembangan teknologi yang pesat sekarang ini, pembangunan setiap bidang perlu segera dilakukan untuk menghadapi era teknologi informasi. Untuk bidang kesehatan sangat minim khusunya perorangan yang membutuhkan ... -
Klasifikasi Sinyal Otak Menggunakan Metode Logika Fuzzy dengan Neurosky Mindset
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Antara otak dan bagian tubuh terhubung oleh saraf saraf dimana saraf memuat informasi untuk memerintahkan bagian tubuh. Informasi ini yang akan diklasifikasikan untuk mengetahui informasi sinyal apa yang terdapat pada ... -
Implementasi Sistem Informasi Inventory Sparepart Injection Pump dan Nozzle pada PT Buana Merdeka Jaya Tangerang
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Berkembangnya zaman, teknologi informasi semakin berkembang. Hanya dalam hitungan tahun saja teknologi komputer sudah tumbuh demikian pesat, ditandai dengan munculnya teknologiteknologi terbaru yang menawarkan fitur ... -
Sistem Pengendali Penerangan Ruangan Berbasis Jaringan TCP / IP (Studi Kasus pada Gedung Radio Republik Indonesia Jakarta)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Dalam era globalisasi dan teknologi ini, penggunaan perangkat komputer sebagai perangkat pendukung manusia dalam menunjang berbagai keperluan dan kebutuhan manusia termasuk untuk mengontrol peralatan listrik dan ... -
Kontrol Kecepatan Fan dan Monitoring Online Suhu Padarak Server Politeknik Negeri Batam
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Suhu pada suatu rak server menjadi hal yang sangat penting untuk diketahui dan dijaga kondisinya agar server dapat berfungsi dengan baik. Jika suatu server dalam kondisi panas melebihi maksimum suhu yang dapat ditolerir, ... -
Manipulasi gambar untuk Gambar Semua Arah (Omnidirectional Image)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014)Kamera menghasilkan gambar semua arah dengan sudut pandang 360 o yang secara visual berbentuk lingkaran dan berukuran besar. Penampakannya seolah-olah tidak seperti pada keadaan sebenarnya sehingga informasinya tidak ... -
Pengenalan Pola Sinyal Kardiografi dengan Menggunakan Alihragam Gelombang Singkat
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Sinyal Kardiografi merupakan sinyal yang diperoleh dari proses perekaman menggunakan 12 sadapan yang dipasang pada dada, lengan kanan, lengan kiri dan tungkai kaki sebelah kiri. Rekaman tersebut memungkinkan terjadinya ... -
Sistem Kendali Pengungkit Tutup pada Proses Recycle Tinta Spidol Whiteboard
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Sistem kendali pada proses recycle tinta spidol whiteboard bertujuan untuk melakukan kendali proses pembukaan dan penutupan pada tutup spidol bagian belakang. Pasca pembukaan otomatis selanjutnya akan dilakukan pengisian ... -
Pemanfaatan Aplikasi Google Earth sebagai Media Pembelajaran Gografis Menggunakan Metode Image Enhancement
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial) sebagai mata pelajaran wajib di sekolah menengah pertama mempunyai tingkat pemahaman dan kesulitannya tersendiri karena bersifat sosial. Pembelajaran geografis di sekolah selama ini hanya ... -
Rancang Bangun RF Generator dengan Frekuensi Spesifik untuk Terapi Kanker Payudara
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Radiasi gelombang modulasi amplitude (AM) berdaya rendah pada tubuh manusia dapat menghasilkan efek resonansi pada sel-sel tubuh apabila frekuensi modulasi yang diradiasikan memiliki frekuensi yang sama dengan frekuensi ... -
Pemodelan Sistem Pendukung Keputusan dengan Fuzzy Ahp dalam Penentuan Penerimaan Beasiswa
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Sistem pendukung keputusan merupakan sistem interaktif dalam mendukung proses pengambilan keputusan melalui alternatif-alternatif yang diperoleh dari hasil pengolahan data, informasi dan rancangan model. Dalam penelitian ... -
Analisa Kegagalan pada Kasus LIP Replaceable dan Pengaruh Deoksidasi Al pada Material Baja Cor Tahan Panas SCH 22
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Lip Replaceable merupakan salah satu komponen habis pakai dengan material Baja Cor Tahan Panas Stainless Steel (Heat Resistant Stainless Steel Casting ) SCH 22. Produk tersebut dibuat di Polman khususnya di Jurusan Teknik ... -
Pengaruh Komposisi Serat Kelapa terhadap Kekerasan, Keausan dan Koefisien Gesek Bahan Kopling Gesek Kendaraan
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-12)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh komposisi bahan dengan menggunakan fraksi berat serat kelapa, serbuk tembaga, fiberglass dengan resin phenolic terhadap keausan dan kekerasan specimen kampas ...