Prosiding Industrial Engineering National Conference (IENACO): Recent submissions
Now showing items 101-120 of 658
-
Analisis Posisi Kerja yang Ergonomis pada Proses Mengasap Ikan dengan Metode Ovako Working Analys System (OWAS)
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Sentra Pengasapan Asap Indah merupakan usaha masyarakat kecil menengah milik desa Wonosari yang berada di kecamatan Bonang kabupaten Demak, Jawa Tengah. Sentra Pengasapan Asap Indah ini memproduksi berbagai macam ikan ... -
Inovasi Garmaps Tracker (Gelang Identitas berbasis Mobile Application Dengan GPS Tracker) untuk Memonitor Keberadaan dan Aktivitas Jemaah Haji & Umrah
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Menunaikan ibadah haji dan umrah merupakan kewajiban bagi masyarakat Muslim di dunia terkhususnya Indonesia. Indonesia merupakan penduduk beragama Islam terbesar di dunia, dengan populasi umat muslim 87,2% dari jumlah ... -
Analisis Biomekanik dan Porstur Kerja di UMKM Rejowinangun Original Leather
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Rejowinagun Original Leather, merupakan sebuah usaha kecil/menengah yang membuat tas dan dompet. Proses pembuatan dompet atau tas dilakukan tpekerja dengan sikap kerja duduk, membungkuk. Keluhan-keluhan muskuloskeletal ... -
Perancangan Ulang Keranjang Gendong Petani Salak Turi, Sleman, Yogyakarta menggunakan Pendekatan Antropometri dan Reverse Engineering
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Penelitian ini bertujuan untuk menilai tingkat keluhan petani saat membawa keranjang gendong salak yang tidak ergonomis di bagian belakang dan memberikan perbaikan desain keranjang gendong. Peneliti mengukur tingkat ... -
Desain Meja, Kursi, dan Lampu yang Terintegrasi guna Menunjang Aktifitas Belajar
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Penelitian ini berfokus pada kualitas kenyamanan siswa saat belajar dengan mempertimbangkan meja, dan kursi belajar, yang sesuai dengan dimensi tubuh mereka sehingga tidak terasa sakit saat belajar, dan juga memperhatikan ... -
Perancangan Tata Letak Fasilitas pada UKM Tajusa Drumband menggunakan Pendekatan Simulasi guna Menurunkan Ongkos Material Handling
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Suatu perusahaan dikatakan berjalan secara efektif dan efisien dapat dilihat dari beberapa aspek seperti aspek produksi yang merupakan inti dari kegiatan suatu usaha. Tata letak departemen-departemen yang kurang terencana ... -
Efektivitas Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada PT. Rizky Mulia Sejahtera di Balikpapan
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Sumber daya manusia, peralatan kerja, dan sistem kerja merupakan hal penting dalam melakukan pekerjaan. Salah satu faktor mempengaruhi kinerja sumber daya manusia dalam hal produksi adalah Keselamatan dan kesehatan kerja. ... -
Redesain Teknologi Perontok Padi berdasar Kaidah Ergonomi Menurunkan Nilai Postural Stres dan Kebosanan Kerja
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Pada aktivitas panen padi di sawah rakyat, alat yang digunakan oleh para petani rata-rata menggunakan teknologi konvensional yang sangat bervariatif. Teknologi perontok padi yang umum digunakan oleh petani di Way Jepara ... -
Minimalisasi Waktu Tunggu Antrean dengan Pendekatan Simulasi Diskrit (Studi Kasus pada Area Parkiran FTI UII)
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Antrean terjadi apabila waktu pelayanan lebih lama dari waktu antar kedatangan. Penelitian dilakukan pada area parkir Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia. Penelitian dilakukan dengan pengambilan data ... -
Pengukuran Waktu Baku Stasiun Kerja Perakitan Komponen Pesawat Garuda Indonesia Temperature Control Valve (TCV) menggunakan Metode Jam Henti Pada PT. GMF Aeroasia
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)Pengukuran waktu kerja (Time Study) merupakan usaha menentukan lamanya waktu kerja yang diperlukan seorang teknisi untuk menyelesaikan suatu pekerjaan. Waktu baku yaitu waktu yang sesungguhnya dibutuhkan untuk menyelesaikan ... -
Evaluasi Postur Kerja dengan Pendekatan Nordic Body Map dan Rapid Body Assestment untuk Mengurangi Resiko Cedera pada Pekerja di PT. Pertamina EP Asset 1 Jambi Field
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)PT. Pertamina EP Asset 1 Jambi Field adalah anak Perusahaan PT. Pertamina (Persero) yang menyelenggarakan kegiatan usaha di sektor hulu bidang minyak dan gas bumi. PT. Pertamina EP Asset 1 Jambi Field dapat dikategorikan ... -
Identifikasi Tingkat Kebisingan serta Upaya Pengendalian di Unit Power Plant Kenali Asam PT. Pertamina EP Asset 1 Jambi Field
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03)PT. Pertamina EP Asset 1 Jambi Field adalah salah satu anak Perusahaan PT Pertamina (Persero) yang menyelenggarakan kegiatan usaha di sektor hulu bidang minyak dan gas bumi, Dalam setiap proses pengeboran minyak sampai ... -
Daftar Isi
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03) -
Sambutan & Kata Pengantar
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 7 2019, 2019-03) -
Pengaruh Keadilan Organisasional terhadap Kepuasan Kerja dan Dampaknya terhadap Komitmen dan Intensi Keluar di PT. Indonesia Power UBP Semarang
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 6 2018, 2018-03)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kepuasan kerja dengan komitmen dan intensi keluar dengan variabel keadilan organisasional (distributif, prosedural, dan interaksional) di PT Indonesia Power UBP Semarang. ... -
Kajian Pustaka: Pengaruh Konsumsi Makanan dan Karakteristik Jalan terhadap Perfoma Mengemudi
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 6 2018, 2018-03)Faktor manusia, sebesar 69.70%, merupakan penyebab utama terjadinya insiden maupun kecelakaan lalu lintas. Beberapa studi telah dilakukan untuk mengidentifikasi hubungan antara kantuk atau lelah dengan performa mengemudi. ... -
Pengembangan Aplikasi Tatah Sungging Kulit Perkamen pada Produk Fungsional yang Bernilai Seni
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 6 2018, 2018-03)Negara Indonesia dikenal kaya akan budaya dan kesenian. Salah satu yang diakui oleh dunia internasional adalah kesenian wayang kulit. Elemen utama dari wayang kulit yaitu karakter wayang merupakan hasil utama dari kerajinan ... -
Analisis Hubungan Lingkungan dan Fasilitas terhadap Motivasi dan Kinerja Karyawan
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 6 2018, 2018-03)Untuk dapat memenuhi kebutuhan pasar dan menghasilkan produk yang berkualitas PT. Harli Dunia Indah diharapkan dapat melakukan evaluasi atau analisis terhadap faktor-faktor yang dapat meningkatkan motivasi dan kinerja ... -
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi yang Melakukan Kegiatan Usaha Mikro Kecil Menengah di Klaten
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 6 2018, 2018-03)Pajak merupakan sumber pendapatan negara yang tidak terbatas, sehingga pajak menjadi sumber utama dalam pembangunan suatu negara. Jumlah pelaku usaha mikro kecil menengah telah mengalami kenaikan. Namun masih banyak pelaku ... -
Pengaruh Pengungkapan Manajemen Risiko terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Transportasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016)
(IENACO (Industrial Engineering National Conference) 6 2018, 2018-03)Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengungkapan manajemen risiko terhadap nilai perusahaan. Pengungkapan manajemen risiko diproksikan dengan risiko keuangan, risiko operasional, dan risiko pemberdayaan, sedangkan nilai ...