Volume 25 No.1, Juni 2013
Browse by
Recent Submissions
-
Relevansi Karya Sastra di Surat Kabar dengan Pembelajaran Sastra di Sekolah Menengah Pertama
(LPPM UMS, 2012-12)Tujuan penelitian ini adalah: (1) mendeskripsikan relevansi karya-karya sastra di surat kabar dengan KD kemampuan bersastra pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di SMP dan (2) mendeskripsikan relevansi karya-karya sastra ... -
Konstruksi Self dalam Ekspresi Bahasa Gender: Kajian Harmoni Sosial dalam Perspektif Hermeneutika
(LPPM UMS, 2012-12)Meningkatnya modal sosial, pendidikan, dan ekonomi perempuan mengubah strategi interaksi laki-laki dan perempuan. Untuk mendapatkan pemahaman konseptual-fundamental antara aku (I) dan kamu (you), laki-laki dan ... -
Refusal Strategies to Invitation by Native And Non Native Speakers of English
(LPPM UMS, 2012-12)Dalam konteks masyarakat Jawa, penolakan cenderung mengancam perasaan dan harga diri petutur, sementara dalam kontek masyarakat Inggris, penolakan cenderung tidak mengancam muka positif petutur, meskipun dalam kontek ... -
Strategi Kesepadanan Pesan Pada Linguistics Across Culture dan Terjemahannya
(LPPM UMS, 2012-12)Penelitian deskriptif kualitatif ini bertujuan untuk menggambarkan strategi kepadanan pesan yang digunakan oleh penerjemah dalam mengalihkan pesan terjemahan dari buku “Linguistics Across Culture” yang diterjemahkan ... -
Reinterpretasi Ketidaksantunan Pragmatik
(LPPM UMS, 2012-12)Studi ketidakseimbangan antara kesantunan dan ketidaksantunan berbahasa telah menjadi perhatian serius para ahli pragmatik dalam pembelajaran bahasa. Ketidaksantunan merupakan fenomena yang ada di sebagian besar ... -
Willingness to Communicate in English: A Case Study of Indonesian University Students
(LPPM UMS, 2012-12)Paper ini mendeskripsikan hasil penelitian tentang kemauan mahasiswa dalam berkomunikasi dalam bahasa Inggris dan level kecemasan mereka. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan kemauan mahasiswa Indonesia berkomunikasi ... -
Learning Strategy and Interlanguage Errors: A Case Study of Indonesian Students Learning English As a Foreign Language
(LPPM UMS, 2012-12)Penelitian ini mendeskripsikan strategi pembelajaran bahasa asing dalam kaitannya dengan kesalahan (error) dalam menggunakan bahasa antar (interlanguage) sebagaimana dipercaya bahwa kesalahan menggunakan bahasa antar ... -
Sajak “Tembang Rohani” Karya Zawawi Imron Kajian Semiotik Riffaterre
(LPPM UMS, 2012-12)Sajak-sajak Zanawi Imron banyak menggunakan simbol alam dan kultur Madura, seperti: matahari, bulan, awan, angin, perahu, layar, ikan, pohon siwalan, sapi karapan, dan lain sebagainya. Dalam sejarah sastra Indonesia ...