Jurnal Ishraqi: Recent submissions
Now showing items 21-29 of 29
-
PERKEMBANGAN LEMBAGA PERADILAN INDONESIA DI ERA REFORMASI
(2008-07)Pada era reformasi, lembaga yang paling mendapat perhatian dalam rangka menegakkan supremasi hukum adalah lembaga peradilan. Sebagai salah satu ciri negara hukum, lembaga peradilan itu haruslah bebas dan tidak memihak. ... -
POLIGAMI DALAM PEMIKIRAN KALANGAN ISLAM LIBERAL
(2008-07)Pro kontra mengenai poligami menarik untuk dikaji. Penelitian ini mengungkap tentang latar belakang sosiologis sebab turun (Asbabun Nuzul) ayat tentang poligami dan pemikiran kalangan Islam Liberal tentang poligami. Penelitian ... -
KAJIAN KRITIS IMPLEMENTASI SERTIFIKASI GURU
(2008-07)Kehadiran UU No.14 Tahun 2006 tentang Guru dan Dosen, di mana salah satu pasalnya menyatakan bahwa “Guru wajib memenuhi kualifikasi akademik, kompetensi, sertifikat pendidik, sehat jasmani dan rohani, serta memiliki kemampuan ... -
PERAN KESENIAN LIONG DAN BARONGSAI SEBAGAI SARANA ASSIMILASI ANTARA ETNIS TIONGHOA DAN ETNIS JAWA (Studi kasus perkumpulan Liong dan Barongsai Tripusaka MAKIN Solo)
(2008-01)Salah satu dampak dari pluralisme kebudayaan adalah pembauran kebudayaan (assimilasi), hal ini bisa terjadi karena adanya rasa saling memahami terhadap perbedaan antara satu dengan yang lain. Di antara sarana pembauran ... -
SISTEM PENDIDIKAN (Studi Komparasi antara Indonesia dan Jepang)
(2008-01)Ada beberapa jalur untuk mengenal budaya dari suku, bangsa atau negara lain. Pertama, melalui sarana perniagaan atau kehidupan ekonomi. Kedua, melalui penaklukan atau peperangan. Ketiga, adanya kontak antar negara melalui ... -
DILEMA GERAKAN PEMURNIAN ISLAM
(2008-01)Secara artifisial, gerakan pemurnian Islam berupaya melakukan pencarian terhadap kemurnian ajaran Islam. Terdapat dua tema pokok yang tampak dalam gerakan purifikasi itu: Pertama, sumber ajaran Islam (Al-Qur’an dan ... -
KETIDAK ASLIAN KITAB TAURAT DALAM PERJANJIAN LAMA DAN EMPAT INJIL DALAM PERJANJIAN BARU (Studi terhadap Proses Penulisannya)
(2008-01)Tulisan ini mencoba mengkaji proses penulisan Kitab Taurat yang merupakan bagian dari Perjanjian Lama dan Empat Injil (Matius, Markus, Lukas, dan Yohanes Yahya) yang merupakan bagian dari Perjanjian Baru. Hasil penulisan ... -
EFEKTIVITAS PELAKSANAAN PROGRAM MENTORING AL-ISLAM
(2008-01)Sejak tahun akademik 2001/2002, Universitas Muhammadiyah Surakarta mengembangkan program Mentoring Al-Islam bagi seluruh mahasiswa selama satu tahun pada tahun pertama. Program ini merupakan pengganti program asistensi ... -
HARGA DAN MEKANISME PASAR (Studi Atas Pemikiran Ibn Khaldun)
(2008-01)Penelitian ini bertujuan untuk mencari rumusan hukum dalam menjelaskan tentang proses terbentuknya harga, tepatnya mencari keterkaitan antara fungsi hukum dengan kondisi sosial-ekonomi. Dengan menggunakan pendekatan ...