Browsing Seminar Nasional Psikologi UMS 2014 by Title
Now showing items 1-20 of 36
-
Adaptasi Bahasa dan Budaya Skala Psychological Well-Being
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Psychological Well-Being (PWB) merupakan sebuah konsep psikologis yang dikemukakan oleh Ryff & Keyes (1995) yang menggambarkan keberfungsian individu untuk mandiri, menyadari potensi diri, dapat menguasai lingkungannya, ... -
Dimensi Optimisme pada Remaja
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Di dalam UU RI NO 17 TAHUN 2007, pendidikan karakter bangsa bertujuan untuk menciptakan anak bangsa yang Tangguh, kompetitif, berakhlak mulia, bermoral, bertoleran, bergotong royong, patriotik, dinamis, berbudaya, dan ... -
Efektivitas Journaling-Feedback Terhadap Kemampuan Belajar Berdasar Regulasi Diri Siswa SDN Alastuwa 1
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Budaya menulis dan membaca siswa lebih terkalahkan oleh budaya mereka menerima materi instan yang diberikan oleh guru, sehingga keinginan untuk belajar mandiri pada siswa akan menjadi rendah. Maka dilakukan penelitian yang ... -
Evaluasi Karakteristik Psikometri Intelligenz Struktur Test (IST)
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Intelligenz Struktur Test (IST) merupakan satu dari banyak tes mengukur inteligensi yang masih sering digunakan meskipun usianya lebih dari 40 tahun sejak pertama sekali diadaptasi ke dalam versi Indonesia. Memastikan bahwa ... -
Implementasi Pendidikan Karakter Pada Pengajaran Membaca Melalui Kelompok Baca Siswa dan Role-Play Bagi Siswa Sekolah Dasar
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Tidak dapat dipungkiri bahwa permasalahan bangsa ini berakar dari ketidakmampuan sistem pendidikan membangun generasi yang berintegritas dan berkarakter baik. Pembelajaran di kelas seyogyanya tidak hanya berfokus pada ... -
Invariansi Sebagai Bukti Validitas Pengukuran
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Tantangan yang dihadapi sebuah pengukuran adalah bagaimana tes menghasilkan skor yang presisi sepanjang skala pengukuran, komparabel, dan adil. Konsepsi validitas dalam pengukuran pendidikan dan psikologi mulai jelas sejak ... -
Kegiatan Pembersihan Jamban Universitas Sebagai Media Pendidikan Karakter
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Tujuan tulisan ini adalah untuk menjelaskan tentang strategi menumbuhkan karakter tangguh pada mahasiswa melalui kegiatan membersihkan jamban universitas. Tulisan ini berdasarkan pengamatan pada kondisi jamban-jamban ... -
Korelasi Antara Cfit, Tes Pemahaman, dan Tes Berhitung pada Siswa Kelas XII di Kepulauan Mentawai
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Tes intelegensi merupakan suatu tes yang mengungkap kecerdasan individu. Culture Fair Intelligence Test (CFIT) yang dikembangkan oleh Raymond B. Cattel dirancang untuk mengukur fluid ability atau kemampuan kognitif seseorang ... -
Memfungsikan Bilangan Pecahan dalam Validitas Konstrak
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Instrumen yang baik adalah instrumen yang valid dan reliabel. Selain valid dan reliabel, data yang diperoleh dari penggunaan sebuah instrumen diharapkan mendekati kenyataan. Pada umumnya, instrumen yang digunakan dalam ... -
Nilai Moral Pada Cerpen Hujan Terakhir Majalah Bobo Sebagai Media Pembentukan Karakter Siswa Sekolah Dasar
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Pendidikan merupakan serangkaian usaha yang dilakukan dengan sengaja, sadar dan tertata oleh individu atau kelompok dalam hal ini peserta didik, dalam rangka menggali dan mengembangkan potensi-potensi yang ada pada mereka ... -
Optimasi Pengukuran Hasil Belajar melalui Computerized Intelligent Measurement Model Fuzzy
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Makalah ini dimaksudkan untuk menyampaikan hasil penelitian dalam upaya meningkatkan akurasi pengukuran hasil belajar melalui pendekatan Computerized Intelligent Measurement (CIM) dengan model logika fuzzy. Hal itu bertujuan ... -
Pendidikan Berkarakter melalui Pembelajaran Sastra
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Tulisan ini membahas pendidikan berkarakter melalui pembelajaran sastra. Pendidikan karakter sangat dibutuhkan untuk membentuk kepribadian seseorang agar menjadi manusia yang berakhlak mulia dan memiliki karakter yang baik. ... -
Pendidikan Karakter Mahasiswa: Memberikan Suri Tauladan terhadap Dosen
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Tujuan dari tulisan ini adalah menjelaskan tentang strategi mahasiswa dalam memberikan suri tauladan pada dosen yang malas dengan cara yang tidak menyakitkan hati. Dalam dunia pendidikan, dosen harus menjadi contoh pada ... -
Pendidikan Karakter Taruna Sekolah Tinggi Kedinasan
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Sekolah tinggi kedinasan merupakan sekolah tinggi yang berada di bawah naungan kementerian perhubungan. Mahasiswa yang bersekolah di sekolah kedinasan biasanya dikenal dengan istilah taruna. Pendidikan karakter yang ... -
Pengembangan dan Validasi Instrume "Persepsi Siswa tehadap Karakter Moral Guru" di Indonesia dengan Model Rasch
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Tujuan dari penelitian ini adalah melakukan studi pendahuluan (pre-liminary study) untuk mengembangkan sistem pendidikan moral di Indonesia yang lebih akuntabel dan terukur (accountable dan measureable). Pre-liminary study ... -
Pengembangan Instrumen Minat Vokasional Berbasis Tipologi Holland untuk Eksplorasi Karir Siswa Sekolah Menengah Pertama
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Penentuan karir pada lulusan Sekolah Menengah Pertama yang menjadi suatu momen yang penting bagi kehidupan individu ini, membuat beberapa siswa mencari bantuan untuk menentukannya baik melalui pihak sekolah maupun institusi ... -
Pengembangan Instrumen Penilaian Otentik dan Validasinya
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Pada saat ini Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan sedang gencar mempropagandakan pelaksanaan Kurikulum 2013 karena diharapkan pada tahun 2015 semua sekolah sudah menerapkan kurikulum baru tersebut. Salah satu aspek penting ... -
Pengembangan Instrumen Sikap Terhadap Statistika Menggunakan Skala Diferensial Semantik
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Tujuan penelitian ini untuk mengembangkan instrumen pengukur sikap terhadap Statistika pada mahasiswa Program Studi Penelitian dan Evaluasi Pendidikan (Prodi PEP), Program Pasca Sarjana Universitas Negeri Jakarta (PPs UNJ) ... -
Pengembangan Model Pembelajaran Character Project Citizen (CPC) Untuk Memperkuat Nilai Moral dalam Pendidikan Kewarganegaraan di Sekolah Menengah Atas Surakarta
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Dengan diterapkannya Kurikulum 2013 maka diharapkan ditemukan sebuah pengembangan model pembelajaran Character Project Citizen dalam Pendidikan Kewarganegaraan yang akan memperkuat nilai moral sebagai pilar pendidikan ... -
Pengembangan Model Pembelajaran Pendidikan Karakter Berbasis Kearifan Lokal
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014-05-24)Pendidikan karakter berbasis kearifan lokal adalah pendidikan karakter yang dikembangkan berdasarkan produk kebudayaan masyarakat pendukungnya. Negara Indonesia dengan budaya yang beragam menjadi lebih diuntungkan karena ...