Prosiding Seminar Nasional Kajian Bahasa, Sastra dan Pengajarannya: Recent submissions
Now showing items 201-220 of 229
-
Bentuk-Bentuk Kalimat Imperatif Sederhana Dalam Proses Pembelajaran Di SMA Kebakkramat
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Guru adalah pendidik yang memberikan sejumlah ilmu pengetahuan kepada anak didiknya di sekolah (Saiful dalam Faturrohman, 2007:43). Selain memberikan sejumlah ilmu pengetahuan, guru juga bertugas menanamkan nilai-nilai ... -
Teknik Lengkapi Cerpen Dan Ubah Diary Sebagai Alternatif Pembelajaran Menulis Cerpen
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Bahasa memiliki peran sentral dalam perkembangan intelektual, sosial, dan emosional peserta didik dan merupakan penunjang keberhasilan dalam mempelajari semua bidang studi. Pembelajaran bahasa diharapkan membantu peserta ... -
Implementasi Model Pembelajaran Integratif Eksploratif Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Di SMP
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Dalam kehidupan sehari-hari bahasa memiliki peran sentral dalam perkembangan intelektual, sosial, dan emosional peserta didik dan merupakan penunjang keberhasilan dalam mempelajari semua bidang studi. Pembelajaran ... -
Peningkatan Kemampuan Membaca Pemahaman Dengan Metode SQ3R Pada Siswa Kelas VII D SMP Negeri 2 Gatak, Sukoharjo
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Salah satu tujuan membaca menurut GBPP Bahasa Indonesia Kurikulum 1994 (Depdikbud, 1993: 7) adalah siswa mampu menangkap gagasan, pengalaman, dan pendapat secara cepat dan tepat. Cepat maksudnya, siswa dapat membaca ... -
Media Pertunjukkan Wayang Untuk Menumbuhkan Karakter Anak Bangsa
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Budaya daerah memiliki kekayaan yang perlu diperhatikan dan ditangani secara cermat, terutama dalam memasuki perkembangan era globalisasi. Pentingnya keberadaan budaya daerah, karena unsur-unsur budaya dalam kenyataannya ... -
Membangun Jati Diri Bangsa Melalui Budaya, Pendidikan Karakter, Dan Sopan Santun Berbahasa
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Bangsa Indonesia sejak dahulu dikenal sebagai bangsa yang memiliki kebudayaan adi luhung. Masyarakat hidup rukun, saling gotong royong dan mempunyai semboyan “Bhineka Tunggal Ika” yang diambil dari sesanti pada zaman ... -
Upaya Mewujudkan Jati Diri Bangsa Melalui Pembelajaran Kesantunan Konstruktif Dalam Pendidikan Bahasa
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Negara Indonesia adalah negara yang berdasarkan Pancasila. Sila-sila Pancasila telah menjadi pedoman hidup sehari-hari. Alangkah indahnya negeri ini jika semua elemen penghuni negeri ini mempraktikkan sila-sila Pancasila. ... -
Bahasa Indonesia Sebagai Jati Diri Bangsa Indonesia
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Era globalisasi ditandai, antara lain dengan meningkatnya kontak budaya dan komunikasi antarbangsa, terutama dengan menggunakan bahasa internasional yaitu salah satunya adalahah bahasa Inggris. Sehubungan dengan hal ... -
Aspek Pendidikan Moral Dalam Lagu-Lagu Karya Ibu Soed Sebagai Upaya Penguatan Jati Diri Bangsa Di Tingkat Sekolah Dasa
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Dunia anak merupakan dunia anak kecil yang unik, sehingga banyak hal yang menarik untuk dipelajari. Seorang anak lebih mudah terpengaruh dengan hal-hal yang mereka anggap menarik, karena mereka mempunyai sifat sensitif. ... -
Penguatan Jati Diri Dan Akhlak Bangsa Melalui Peningkatan Penerapan Fungsi Bahasa Dan Sastra Indonesia
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, bangsa Indonesia memiliki berbagai jati diri seperti Sang Merah Putih sebagai Bendera Negara, Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Negara, Garuda Pancasila sebagai Lambang Negara, ... -
Kesantunan Tindak Tutur Guru Dalam Pembelajaran Holistik Sebagai Pembentukan Karakter Dan Jati Diri Bangsa
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)UU Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional menyebutkan bahwa pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak (karakter) serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka ... -
Pendidikan Berkarakter Melalui Kajian Feminisme Dalam Novel 3 Orang Perempuan Karya Maria A Sarjdono
(Ikatan Alumni MPB bekerja sama dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Kajian sebuah satra sebenarnya tidak terlepas dari kebiasaan tingkah laku sehari-hari. Hal ini juga berkaitan dengan pendidikan moral yang dapat dipelajari dari sebuah karya satra. Sebuah novel tentunya akan dibaca ... -
Peningkatan Minat Baca Sebagai Upaya Pembentukan Karakter Siswa Melalui Optimalisasi Layanan Perpustakaan
(Ikatan Alumni MPB Bekerja Sama Dengan Magister Pengkajian Bahasa Program UMS, 2013-03-01)Persoalan yang muncul di pendidikan pada sekolah khususnya di pelajaran Bahasa Indonesia banyak sekali kendala-kendala yang dihadapi, banyaknya peserta didik yang sangat minim perbendaharaan bahasa yang dimiliki karena ... -
Kontras ‘Goffmanian View of Politeness’ dan ‘Gricean View of Politeness’ dan Implikasinya pada Studi Kesantunan Pragmatik Bahasa Indonesia
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013-03-01)Studi ihwal kesantunan berbahasa dalam perspektif pragmatik sekarang ini dapat dikatakan tidak lagi merupakan persoalan pragmatik baru, terlepas dari fakta bahwa sesungguhnya masih banyak dimensi kesantunan berbahasa ... -
Realisasi Tindak Kesantunan Direktif Berdasarkan Prinsip Dasar Berbahasa pks dan pss di Kalangan Andik SD Berlatar Belakang Budaya Jawa
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013-03-01)Fungsi interpersonal dan tekstual merupakan fungsi bahasa yang sangat penting dalam jagat berkomunikasi (Halliday, 1978:28; Watts, 1983:116). Fungsi itu mengedepankan pentingnya hubungan sosial-sosietal dalam berkomunikasi ... -
Kesantunan Humor Pejabat dalam Wawancara: Kajian Pragmatik
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013-03-01)Bahasa Indonesia berfungsi sebagai alat komunikasi antaranggota masyarakat. Fungsi tersebut digunakan dalam berbagai lingkungan, tingkatan, dan kepentingan, misalnya, komunikasi ilmiah, komunikasi bisnis, komunikasi ... -
Linguistic Politeness Theory
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013-03-01)We usually know for certain with what we mean when we describe someone’s behavior as polite. Our usual way of describing it is by giving examples of behavior, which we consider polite. For example, people behave politely ... -
Orientasi Kesantunan Dalam Pembelajaran Pidato
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013-03-01)Isu kesantunan saat ini menjadi hal yang marak disoroti oleh banyak kalangan, baik guru, sosiolog, psikolog, politisi, pemerhati bahasa, seniman, mahasiswa, maupun budayawan. Isu kesantunan dipandang memiliki pengaruh ... -
Kesantunan Berbahasa Dalam Perspektif Pembelajaran Bahasa
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013-03-01)Sebagai mahkluk yang dianugerahi akal dan ilmu, manusia memperoleh bahasanya melalui sebuah proses yang lebih panjang dibandingkan dengan binatang yang memperoleh bahasa mereka dalam satu paket penciptaan. Seekor bayi ... -
Wujud dan Fungsi Kesantunan Berbahasa Mahasiswa Asing dalam Pemahaman Lintas Budaya
(Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013-03-01)Komunikasi di era globalisasi telah sarat dengan berbagai persoalan, antara lain: persoalan tentang ketergantungan pada trend baru yang dianggap lebih baik serta kecenderungan untuk mengikutinya; persoalan tentang faham ...