Seminar Nasional Pendidikan Berkemajuan dan Menggembirakan (The Progressive & Fun Education Seminar) ke-1: Recent submissions
Now showing items 1-20 of 80
-
Kajian Kemandirian Sekolah di Amal Usaha Muhammadiyah
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Pengkajian ini bertujuan untuk menemukan formula kemandirian sekolah dalam bentuk sekolah muhammadiyah yang didasarkan atas hasil penelusuran kebijakan di persyarikatan muhammadiyah. Kemandirian sekolah yang dimaksud ... -
Efektivitas Penilaian Terjemahan Karya Sastra: Perspektif Fungsional
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Tujuan penulisan makalah ini adalah mengetahui efektifitas penilaian kualitas penerjemahan karya sastra. Hal ini dikarenakan penilaian kualitas terjemahan karya satra sangat diperlukan. Penelitian ini menggunakan pendekatan ... -
Analisis Tentang Anak Hiperaktif dan Upaya Mengatasinya Pada Siswa Kelas III SD Muhammadiyah 5 Surakarta Tahun Ajaran 2015/2016
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) perilaku anak hiperaktif di kelas III SD Muhammadiyah 5 Surakarta, (2) faktor-faktor yang menyebabkan anak hiperaktif di kelas III SD Muhammadiyah 5 Surakarta, (3) upaya ... -
Meningkatkan Engagement Siswa Sebagai Upaya Untuk Meningkatkan Hasil Belajar
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)This article aims to explore the some factors that can improve student’s engagement. Engagement is very important to the students in order to increase their achievement. Engagement is a positive, fulfilling, work-related ... -
Internasionalisasi Perguruan Tinggi; Studi Multisitus Pada Perguruan Tinggi Islam di Yogyakarta
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Tujuan penelitian adalah (1) Mendiskripsikan dan menjelaskan tata kelola proses internasionalisasi perguruan tinggi dalam wujud self-governance, dengan sub fokus: a. Rencana Strategi (visi, misi dan tujuan), b. Manajemen ... -
Penggunaan Media Komik Melalui Metode Learning Starts With A Question Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar akuntansi siswa melalui penggunaan media komik melalui Learning Starts With A Question pada pokok bahasan menyusun laporan keuangan. Adapun instrumen yang digunakan ... -
Pembelajaran Moda Dalam Jaringan (Moda Daring)
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Pembelajaran di perguruan tinggi selama ini berlangsung secara tatap muka. Dosen menyampaikan materi kuliah selalu berhadapan dengan mahasiswa di ruang kelas. Pembelajaran ini berlangsung sudah sejak lama. Padahal dengan ... -
Peran Permainan Musik Feeling Band Terhadap Perkembangan Emosi Anak
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Anak merupakan seorang pribadi yang unik. Seorang anak dalam setiap aspek perkembangannya memiliki banyak keunikan yang membedakannya dengan orang dewasa. Keunikan perkembangan pada anak usia dini terkadang sulit dimengerti ... -
Efektivitas Bahan Ajar Buku ”Panduan Pembelajaran Kebencanaan Kabupaten Klaten” Pada Sekolah Menengah Kabupaten Klaten Jawa Tengah
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Buku Panduan Pembelajaran Kebencanaan Kabupaten Klaten salah satunya bertujuan memberikan pengetahuan dasar kepada peserta didik untuk meningkatkan kesiapsiagaan sejak dini dalam rangka Pengurangan Resiko Bencana di ... -
Media Diorama Dan Sempoa (Diopoa) Pada Materi Pengolahan Data
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Matematika merupakan mata pelajaran yang banyak diterapkan dalam kehidupan seharihari. Oleh karena itu, matematika diajarkan disemua jenjang pendidikan dari Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), Sekolah ... -
Analisis Butir Soal Ujian Akhir Semester Mata Kuliah Analisis Kurikulum dan Materi Pembelajaran Matematika SMA
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi karakteristik butir soal ujian akhir semester mata kuliah analisis kurikulum dan materi pembelajaran matematika SMA pada Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan ... -
Kesantunan Berbahasa Dalam Perspektif Pragmatik
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Keragaman wujud formal serta fungsi pragmatik kesantunan berbahasa disampaikan melalui beragam strategi kesantunan berbahasa. Berdasarkan beberapa strategi kesantunan, penulis menyorot penggunaan strategi dari sudut ... -
Pendidikan Usia Dini Melalui Agama dan Sastra
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Makalah ini disusun untuk menyampaikan pendidikan bagi anak usia dini melalui dua sisi yaitu agama dan sastra. Banyak kasus kejahatan yang terjadi pada anak akhir-akhir ini karena keroposnya pengetahuan dan pengaplikasian ... -
Penerapan Classroom Language dalam Pembelajaran Bahasa Inggris di SMP
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Pembelajaran bahasa Inggris di SMP bertujuan agar peserta didik dapat mencapai tingkat functional yakni berkomunikasi secara lisan dan tulis untuk menyelesaikan masalah sehari hari. Ini berarti bahwa siswa harus mampu ... -
Peran Pendidik Sebagai Role Model Dalam Pengembangan Karakter Peserta Didik
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Tulisan artikel ini bertujuan untuk memaparkan secara ringkas peran pendidik sebagai role model dalam pembangunan dan pengembangan karakter positif peserta didik pada kegiatan pembelajaran baik yang dilakasanakan secara ... -
Pendidikan Karakter Sejak Usia Dini yang Menyenangkan
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Penulisan artikel ilmiah ini bertujuan untuk mengkaji secara mendalam bagaimana menerapkan pendidikan karakter yang menyenangkan sejak usia dini dalam keluarga sebagai bekal anak dalam memasuki jenjang Pendidikan Dasar ... -
Metode Storytelling Sebagai Tindakan Prevensi Kekerasan Seksual pada Anak
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Laporan angka kejadian Kekerasan Seksual terhadap Anak di Indonesia terus meningkat setiap tahun (Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA, 2015). Komnas PA melaporkan bahwa pada tahun 2009 terdapat 705 kasus. ... -
Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis Mahasiswa Calon Guru Melalui Pembelajaran Investigasi
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Pada pembelajaran matematika di Perguruan Tinggi, kemampuan komunikasi perlu dihadirkan secara intensif agar mahasiswa terlibat aktif dalam pembelajaran. Mahasiswa calon guru perlu dibekali kemampuan komunikasi matematis ... -
Keefektifan Model Peningkatan Kompetensi Profesional Guru Biologi Pasca Sertifikasi Berbasis Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) di Karesidenan Surakarta
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Guru mata pelajaran Biologi di Karesidenan Surakarta yang sudah lulus sertifikasi berjumlah 332 orang. Berdasarkan kebijakan Badan Pengembangan SDM Pendidikan dan Penjaminan Mutu Pendidikan Kemendiknas yang merupakan ... -
Anxiety: Apa dan Bagaimana?
(Muhammadiyah University Press, 2016-08-03)Anxiety merupakan suatu kondisi emosional seseorang yang mempunyai ciri keterangsangan fisiologis, perasaan tegang, dan perasaan bahwa sesuatu yang buruk akan terjadi. Anxiety bisa berdampak baik dan buruk. Anxiety berdampak ...